3 years ago
Sebanyak 64 tim 3x3 untuk KU18 dan KU23 akan bersaing di Town Square Surabaya, pada 29 dan 30 Oktober 2022. Ini menjadi puncak rangkaian acara 3X3 Tournament Seri Jawa Timur. Setelah ini, para juara akan berlaga di Grand Final di Jakarta. Melihat bakal serunya persaingan di final provinsi ini, penyelenggara mengajak masyarakat untuk tidak melewatkan momentum. Penonton bisa datang langsung ke Town Square Surabaya untuk menyaksikan keseruan persaingan peserta.
3 years ago
Gelaran turnamen 3x3 di usia muda memang cukup menjanjikan. Seperti yang dibuat oleh Bank Mandiri, yang bertujuan untuk menambah perbendaharaan PP Perbasi tentang ketersediaan pemain 3x3 di usia 18 dan 23 tahun. Di babak penyisihan terakhir di kota Surabaya, menambah jumlah total peserta hingga 3.231 orang.
3 years ago
Los Angeles Clippers tambah luka Los Angeles Lakers di awal musim ini dengan kemenangan 103-97, Kamis (20/10). Sebenarnya Lakers memiliki momentum untuk memenan...
3 years ago
Damion Lee menangkan Phoenix Suns atas Dallas Mavericks 107-105, Rabu, (19/10) waktu setempat. Tembakan dua poinnya di sembilan detik terakhir gim jadi tembakan...
3 years ago
Kompetisi 3x3 belakangan makin menarik bagi peserta. Sebelumnya, IBL 3x3 memberikan hadiah uang pembinaan dan bertanding di salah satu FIBA World Tour Masters. Kali ini, di Livin by Mandiri Indonesia 3x3 Tournament, panitia berjanji akan menggandakan uang pembinaan serta memberikan fasilitas di babak final.
3 years ago
Empat laga semifinal Honda DBL with KFC 2022 DKI Jakarta Series – South Region yang digelar Selasa, 11 Oktober 2022 di GOR Bulungan bakal mencatatkan seja...
3 years ago
Indonesian Basketball League (IBL) memberikan kabar yang cukup mengejutkan untuk kami di Mainbasket. Tanpa angin tanpa hujan, tanpa pembukaan apapun, tiba-tiba...
3 years ago
Basket di Asia Tenggara tampaknya akan semakin memanas. Melalui rilis resmi, Jumat (2/9) lalu dikabarkan bahwa PP Perbasi baru saja menghadiri rapat koordinasi...