IBL

AJIB SYAHRIAN NOR
BIODATA, PROFIL PENULIS
Ajib adalah lulusan Hubungan Internasional Universitas Brawijaya Malang. Ia memiliki ketertarikan pada kultur anak muda dan dinamika dunia sneaker. Tergabung dalam komunitas pecinta sneaker sejak 2008, kini ia menjadi ketua Indonesia Sneaker Team regional Malang. Tulisannya untuk DBL Indonesia telah dimuat di kota-kota penyelenggaraan DBL Indonesia seperti Medan, Surabaya dan Malang. Anda bisa melihat hobi dan aktifitasnya di akun instagram @ajibsn
Ragam Pakaian Kontingen karya Brand Fashion Dunia
Olimpiade merupakan kompetisi lintas cabang olahraga terbesar di dunia. Penyelenggaraannya selalu menarik perhatian masyarakat global, terutama negara peserta. Itu artinya, ada jutaan mata melihat. Maka, sorotan media pun tidak akan berhenti. Di sanalah peluang promosi merek fashion untuk unjuk gigi dengan karya-karya keren.
Teori Cocoklogi Giannis Antetokounmpo & Nike Air Force 1 Hitam
Milwaukee Bucks menjadi juara NBA musim ini. Satu pemain yang menjadi pusat perhatian adalah Giannis Antetkounmpo. Bukan. Ini bukan membahas tentang sepatu yang dipakainya saat bertanding di gim final. Ini ada hubungannya dengan cocoklogi antara stereotip sebuah sepatu dengan sepak terjangnya selama laga final kemarin. Sudah jelas Giannis pakai Nike Zoom Freak 2. Lalu, ada apa dengan Air Force 1 Low warna hitam?
Melirik Keunggulan Sepatu Peak Taichi Flash 2.0 Lou Williams
Satu lagi merek Tiongkok yang layak untuk disimak. Yaitu Peak. Mereka mencatatkan diri sebagai yang getol merekrut sejumlah pemain NBA sebagai duta. Roster berisi Tony Parker, Andrew Wiggins, dan Lou Williams. Kali ini, sepatu signature penggawa Atlanta Hawks boleh untuk disimak.
Puma Kenang Masa The Black Fives dengan Sepatu Edisi Khusus
Puma dan organisasi The Black Fives baru saja merilis dua edisi sepatu. Cerita kolaborasi yang diusung adalah tentang dunia basket di era diskriminasi rasial di Amerika Serikat pada 1903-1950. Mereka menggunakan siluet Puma Suede dan Suede Mid sebagai pilihan bagi calon pembeli.
Jay-Z Tuntut Eks Fotografer Pribadi Karena Jual Properti Karya Tanpa Izin
Shawn Carter (bernama panggung Jay-Z) baru-baru ini melayangkan tuntutan terhadap Jonathan Mannion. Mantan fotografernya sendiri. Alasannya karena ia tidak terima Mannion menjual dokumentasi dirinya tanpa persetujuan.
James Harden, Pebasket NBA dengan Dandanan Terburuk
Setelah survey tentang Lebron James, media di Amerika Serikat kembali mengeluarkan hasil survey lain. Kali ini, James Harden dinobatkan sebagai pemain NBA dengan setelan terburuk.
Dwyane Wade Ambil Tawaran Jadi Host Acara TV ‘The Cube’
Calon penerima gelar NBA Hall of Famer, Dwyane Wade, punya cara tersendiri dalam mencari kesibukan. Baru-baru ini, media di Amerika Serikat ramai memberitakan dirinya menjadi host untuk acara berjudul ‘The Cube”.
Kumpulan Sepatu Keren di Babak Playoff NBA 2021
Sepatu para pebasket layak untuk disimak. Masih didominasi merek yang ‘itu-itu’ saja. Tapi, harus diakui kalau mereka juga menghadirkan bermacam inovasi juga cerita yang mengiringi produknya.