IBL

Devin Vassell
Clippers Hantam Spurs dengan Selisih 40 Poin!
Los Angeles Clippers terlalu tangguh untuk San Antonio Spurs, Minggu (29/10). Pertahanan solid Clippers membuahkan banyak turnover oleh Spurs yang akhirnya menyerah 123-83. Di kuarter pembuka saja, Clippers sudah berhasil mendapatkan 7 steal yang mana 5 di antaranya datang dari Paul George. Total Spurs membuat 25 turnover di gim ini. 
Luka-Kyrie Panas di Dua Menit Terakhir, Debut Wemby Berujung Kekalahan
Debut Victor Wembanyama di NBA bersama San Antonio Spurs berakhir dengan kekalahan, Rabu (25/10), waktu setempat. Menjamu Dallas Mavericks, tim asuhan Gregg Popovich harus menyerah 126-119. Meski kalah, perlawanan yang diberikan oleh tim muda Spurs juga luar biasa. Kedua tim terlibat aksi saling kejar sepanjang laga. 
Gagal Amankan Kemenangan di Spurs, Cavaliers Dibuntuti Nets
San Antonio Spurs amankan satu kemenangan dari Cleveland Cavaliers!.Berhadapan di AT&T Center, Spurs berhasil menang tipis 112-111.  Spurs sebenarnya...
Spurs Korban Selanjutnya, Kings Menang Lima Gim Beruntun!
Sacramento Kings terus melanjutkan tren positif mereka, Kamis (17/11), waktu setempat. Menjamu San Antonio Spurs du Golden 1 Center, Kings menang telak 130-112....
James Harden Main Lagi, Rockets Menang Lagi
Segala drama di tubuh Houston Rockets tampaknya akan berakhir. James Harden yang jadi pusat drama ini akhirnya tampil bersama Rockets di laga pramusim kedua mer...
Tinggalkan Florida State, Devin Vassell Siap untuk NBA Draft 2020
Devin Vassell siap tinggalkan Florida State. Ia ingin mengejar mimpinya untuk menjadi pemain profesional. Garda Seminoles itu memutuskan mengikuti NBA Draft 202...