IBL

kawhi leonard
Mavericks Merampok Clippers
Dallas Mavericks berhasil merampok LA Clippers. Sebab dalam dua pertandingan Playoff NBA 2021 putaran pertama, Clippers tidak pernah menang di Staples Center. Termasuk Senin malam, di pertemuan kedua mereka, Mavericks menang 127-121 atas Clippers. Luka Doncic dan kawan-kawan sekarang unggul 2-0.
Luka Doncic Tak Terhentikan, Mavericks Curi Kemenangan di Kandang Clippers
Dallas Mavericks berhasil mencuri satu kemenangan di kandang Los Angeles Clippers dengan skor akhir 113-103, Sabtu 22 Mei 2021, waktu setempat. 
Clippers Sapu Bersih Lakers Musim Ini Setelah Anthony Davis Cedera
Seharusnya pertandingan derby Los Angeles hari ini berlangsung seru. Tetapi setelah Anthony Davis cedera, yang tersaji justru pembantaian Lakers oleh Clippers di Staples Center, Kamis malam, waktu setempat. Clippers menang dengan skor akhir 118-94, dan menyapu bersih Lakers untuk musim reguler 2020-2021.
Telat Panas, Clippers Tundukan Raptors untuk Menyudahi Tren Buruk
Penggemar LA Clippers kini bisa bernafas lega. Sebab, tim kesayangannya berhasil menyudahi tren buruk dengan tiga kekalahan di laga terakhir. Selasa malam, waktu setempat, Clippers menang 105-100 atas Toronto Raptors, di Staples Center. Meski telat panas, Clippers akhirnya bisa menutup dengan hasil positif setelah Paul George tampil gemilang di kuarter keempat.
Clippers Kalahkan Suns Lewat Gim Keras
Pertandingan antara dua tim papan atas Wilayah Barat, Phoenix Suns dan Los Angeles Clippers, berjalan keras hari ini. Walaupun pertandingan ini masih belum ada penonton, tapi lapangan serasa ramai karena banyak interaksi antar pemain dari kedua tim.
Rajon Rondo Debut, Clippers Atasi Lakers
Staples Center kembali jadi saksi saat Los Angeles Clippers menghancurkan Los Angeles Lakers 104-86, Minggu 4 April 2021, waktu setempat. Menembak 47 persen secara keseluruhan tim, Clippers tak sekalipun dalam posisi tertinggal di gim ini. Sebagai tim dengan akurasi tripoin tertinggi di liga, Clippers memasukkan 50 persen tripoin mereka hari ini (14/28). 
Kawhi Leonard Siap Reuni dengan Gregg Popovich di Olimpiade Tokyo
Bintang LA Clippers Kawhi Leonard berbicara tentang kemungkinan bermain untuk timnas Amerika Serikat di Olimpiade Tokyo tahun ini. Kalau benar tersebut, maka Leonard akan reuni dengan Gregg Popovich, pelatih yang menempanya jadi pemain hebat seperti sekarang.