Keegan Murray
Kings Jatuhkan Hawks & Bangkit dari 4 Kekalahan Beruntun
Sacramento Kings kembali ke jalur kemenangan. Mereka meraih kemenangan pertama dari lima gim terakhir. Kings berhasil menaklukkan Atlanta Hawks 122-107 di Golden 1 Center, Sacramento.
Panas di Lima Menit Terakhir, Suns Bangkit dari Ketinggalan 22 Poin atas Kings
Sempat tertinggal 22 poin, bahkan masih tertinggal 14 poin di sisa lima menit gim, Suns berhasil comeback!
Kings Lolos dari Jebakan Maut Magic Melalui 2 OT
Pertarungan sengit terjadi di Golden 1 Center. Untuk pertama kalinya dalam musim ini terjadi dua kali perpanjangan waktu (overtime). Kings berhasil menundukkan Orlando Magic 138-135 melalui 2 OT. Kings menjadi satu-satunya tim yang menang 3-0 dalam OT musim ini.
Lima Pemain Cetak 20+ Poin, Celtics Padamkan Semangat Kings
Celtics perkasa atas Kings meski tanpa Tatum dan Horford.
Keegan Murray 12 Tripoin! Kings Menguasai Jazz
Keegan Murray hampir mencetak rekor tripoin terbanyak dalam satu gim.
Kings Hancurkan Nets dengan 25 Tripoin
Sacramento Kings mendominasi Brooklyn Nets di Golden 1 Center. Tampil di kandang Kings, Nets tak berdaya dan jatuh dalam kekalahan 131-118. Kings memberi Nets kekalahan pertamanya dalam 4 gim.
Tripel-dobel Sabonis Bawa Kings Jinakkan Thunder
Sacramento Kings mengamankan kemenangan di gim In-Season Tournament perdana mereka, Jumat (10/11), waktu setempat. Menjamu Oklahoma City Thunder, Kings menang 105-98. Gim benar-benar di bawah kendali Kings yang tak sekalipun pernah dalam posisi tertinggal. Jarak terbesar yang dibuka Kings di gim ini pun sampai 17 poin.