IBL

carmelo anthony
Carmelo Anthony Agresif, Lakers Petik Kemenangan Perdana Musim Ini
Los Angeles Lakers mengalahkan Memphis Grizzlies, 119-118, di Staples Center, Minggu malam, waktu Amerika Serikat. Carmelo Anthony bermain lebih agresif untuk membantu Lakers meraih kemenangan pertama mereka musim ini.
Lepas Empat Pemain, Lakers Daftarkan 15 Pemain di Pembukaan Musim
Seiring dengan berakhirnya beberapa rangkaian pramusim, tim-tim yang sudah tak punya jadwal kini disibukkan dengan dua hal. Pertama, persiapan untuk menghadapi gim pembuka musim baru. Kedua dan harus segera diselesaikan adalah pendaftaran pemain.
Kings Pastikan Lakers Tanpa Kemenangan Sepanjang Pramusim
Kamis, 15 Oktober 2021, Sacramento Kings menutup rangkaian pramusim Los Angeles Lakers dengan kekalahan. Bermain di Golden 1 Center, Sacramento, California, Amerika Serikat, Kings menang dengan skor akhir 116-112.
Trevor Ariza Menepi Dua Bulan karena Cedera Engkel
Los Angeles Lakers sudah harus kehilangan salah satu pemainnya karena cedera. Trevor Ariza, salah satu dari 11 pemain baru Lakers musim ini dipastikan menepi karena naik meja operasi akibat cedera engkel.
Mayoritas Starter Absen, Nets Kalahkan Lakers di Laga Pembuka Pramusim
Musim 2021-2022 semakin mendekat dengan dimulai laga pramusim antara Los Angeles Lakers melawan Brooklyn Nets, Minggu, 3 Oktober 2021, waktu setempat. Tampil masih tanpa para bintang utama dari kedua tim, Nets mendominasi pertandingan dan menang dengan skor 123-97.
Kebersamaan LeBron dan Melo di Timnas Amerika Serikat
LeBron James dan Carmelo Anthony bermain di klub yang sama untuk pertama kalinya. Ternyata mereka sudah sering bermain sebagai rekan satu tim. Selain di NBA All-Star, mereka sering tampil bersama di timnas Amerika Serikat.
Jejak LeBron dan Melo Sejak NBA Draft 2003 Hingga Lakers 2021
Kisah persahabatan LeBron James dan Carmelo Anthony menjadi bunga di NBA selama 18 musim terakhir. Semua orang menantikan hari dimana keduanya bisa bermain bersama. Semua itu akan terwujud di musim 2021-2022. Lakers yang berhasil mewujudkan mimpi penggemar kedua pemain tersebut.