1 year ago
Boston Celtics kembali unggul dari Cleveland Cavaliers. Celtics memenangkan Gim 3 dengan skor 106-93 di Rocket Mortgage Fieldhouse, Cleveland. Kemenangan yang begitu memuaskan untuk Celtics. Sebab, mereka berhasil membalas kekalahan di Gim 2.
1 year ago
New York Knicks tumbang. Mereka kalah 106-111 dari Indiana Pacers di Gim 3 Semifinal Wilayah Timur. Jalen Brunson merasa bertanggung jawab atas kekalahan tersebut. Sebab, ia memiliki kesempatan membawa Knicks mengamankan Gim 3.
1 year ago
Boston Celtics tumbang di Gim 2 Semifinal Wilayah Timur. Mereka menelan kekalahan 94-118 dari Cleveland Cavaliers dan kedudukan kini imbang 1-1. Jayson Tatum mengatakan bahwa Celtics bukanlah tim super seperti yang dielu-elukan selama ini.
1 year ago
Cleveland Cavaliers menyamakan kedudukan 1-1 dari Boston Celtics di semifinal Wilayah Timur. Dalam Gim 2 di TD Garden itu, Cavaliers memetik kemenangan 118-94. Donovan Mitchell menjadi top skor dengan 29 poin.
1 year ago
Setelah kalah telak di Gim 1, Cleveland Cavaliers memberikan respon yang luar biasa, Kamis (9/5), waktu setempat. Memainkan Gim 2 Semifinal Wilayah Timur, masih...
1 year ago
New York Knicks unggul 2-0 atas Indiana Pacers setelah menang 130-121 di Gim 2 Semifinal Wilayah Timur, Rabu (8/5), waktu setempat. Ini adalah gim kedelapan Kni...
1 year ago
Pat Riley memberikan teguran kepada Jimmy Butler. Ini terkait ucapan Butler beberapa waktu lalu soal kekalahan Miami Heat di ronde pertama playoff. Butler memang tidak sempat bermain di playoff tahun ini karena cedera lutut.