IBL

Cerita
Ulasan Kekuatan Tim-Tim Setelah Seri 2 IBL 2022
 IBL Seri 2 Bandung memang berakhir tidak sesuai rencana. Namun, bukan berarti tak ada yang bisa diperbincangkan di sana.
Bukan Kristaps Porzingis, Dorian Finney-Smith adalah Masa Depan Dallas Mavericks
Dallas Mavericks membuat kejutan dengan menukar Kristaps Porzingis ke Washington Wizards dengan ganti Spencer Dinwiddie dan Davis Bertans. Pergerakan ini sama sekali tak tercium media dan tidak ada rumor sekalipun yang menyebutkan Mavericks akan melakukan kesepakatan yang cukup besar ini.
Mencari Pemain-Pemain Timnas Baru untuk FIBA World Cup 2023
Timnas Indonesia akan kembali berlaga. Menghadapi Arab Saudi dan Yordania, timnas sudah mengumumkan 21 nama yang dipanggil untuk seleksi.
Skenario Pertukaran James Harden dan Ben Simmons
Kabar pertukaran antara James Harden dan Ben Simmons semakin menguat. The Athletic menyebutkan bahwa kedua tim sangat terbuka atas opsi ini. Sebuah laporan yang menarik mengingat Brooklyn Nets, tim yang dibela Harden, sempat menyatakan Sang Pemain tak tersedia untuk negosiasi.
Membantu Lakers Mencari Skenario Trade Terbaik!
Fans Lakers mana suaranya!
Sejarah itu Bernama Kartika Siti Aminah
Kemenangan DNA Bima Perkasa Yogyakarta atas RANS PIK Basketball 57-53 di lanjutan Seri 2 IBL 2022 di Bandung, kemarin, 1 Februari adalah kemenangan penuh sejarah. Selain menjadi kemenangan perdana untuk Bima Perkasa, hasil itu juga menjadi kemenangan perdana pelatih perempuan pertama di liga profesional putra Indonesia, Kartika Siti Aminah. Ya, seperti kita tahu bersama, Bima Perkasa mengangkat pelatih yang akrab disapa Ika ini tepat sebelum Seri 2 Bandung digelar.
Ulasan Kekuatan Tim-Tim Setelah Seri 1 IBL 2022
IBL 2022 Seri 1 sudah berlalu dan Seri 2 sudah di depan mata. Sebelum beranjak, kami hadirkan opini-opini kami mengenai semua yang terjadi di Seri 1.