IBL

ROCKY PADILA
Gordon-Brown Panas, Nuggets Selangkah Lagi Raih Gelar Juara Perdana!
Denver Nuggets semakin dekat dengan gelar juara perdana mereka. Di Gim 4, masih di kandang Miami Heat, Nuggets menang 108-95, Jumat (9/6), waktu setempat Tidak ada keunggulan untuk Heat selepas kuarter dua. Jika di gim-gim sebelumnya Nuggets mendominasi gim lewat akurasi dan rebound, kali ini rebound mereka kalah, namun sisi turnover berhasil mereka redam. Nuggets hanya membuat 6 turnover sedangkan Heat 15 kali. Pusat permainan memang masih ada di Nikola Jokic dan Jamal Murray. Keduanya menc
Tripel Dobel Jokic & Murray Buat Heat Tak Berkutik
Denver Nuggets tidak membuat kesalahan yang sama. Pada gim ketiga ini, mereka tidak lengah dan meraih kemenangan 109-94 atas Miami Heat di Keseya Center, Florida. Kemenangan ini tak lepas dari penampilan gemilang duo Nikola Jokic dan Jamal Murray.
Pertahanan Zona Solid Heat di Kuarter Empat Matikan Nuggets
Gemuruh suara penonton Ball Arena mendadak sunyi, Minggu (4/6), waktu setempat. Semua itu berubah setelah Miami Heat berhasil mencuri kemenangan 111-108 atas Denver Nuggets di game 2 NBA Finals. Para penggemar Nuggets pun harus pulang dengan kepala tertunduk. Gabe Vincent menjadi top skor untuk Heat dengan 23 poin. Tapi dua pemimpin mereka Jimmy Butler dan Bam Adebayo yang memberikan kontribusi krusial di kuarter empat. Jimmy mencetak 8 dari 21 poinnya di kuarter terakhir sedangkan Adebayo menc
Jokic -Murray Tak Terbendung, Nuggets Lumat Heat di Gim 1 Final NBA
Penantian 47 tahun tidak sia-sia untuk para fans Denver Nuggets, Kamis (1/6), waktu setempat. Di NBA Finals pertama dalam sejarah tim mereka, Nuggets berhasil menang 104-93 atas Miami Heat di Ball Arena, Denver. Duet Nikola Jokic dan Jamal Murray tidak dapat dihentikan oleh Heat. Jokic seperti biasa berhasil mencetak tripel-dobel dengan 27 poin, 10 rebound, dan 14 asis. Murray tepat di belakangnya dengan sumbangsih 26 poin dan 10 asis. Nuggets yang istirahat (menyelesaikan Final Wilayah Barat
Anthony Davis Merasakan Tekanan Dalam Diri Dennis Schroder
Semua penggemar memuji penampilan Anthony Davis, saat Los Angeles Lakers mengalahkan Golden State Warriors dengan skor 113-105, di Crypto.com Arena, Minggu (5/3) waktu Amerika Serikat. Davis mencetak 39 poin, 8 rebound, dan 6 asis. Namun setelah pertandingan justru Davis mengkhawatirkan Dennis Schroder. Dia mengatakan kalau Schroder berada dalam tekanan yang kuat, setelah LeBron James dan D'Angelo Russell absen karena cedera. 
Kalah dari Timberwolves, Darvin Ham Kecewa dengan Semangat Pemain Lakers
Tampil dihadapan para pendukungnya di Crypto.com Arena, para pemain Los Angeles Lakers tidak menunjukkan usaha dan intensitas terbaiknya. Kesempatan besar untuk...
Damian Lillard Meledak! Cetak 71 Poin dalam Kemenangan atas Rockets!
Damian Lillard menggila dengan mencatatkan 71 poin saat melawan Rockets. Ini adalah 70+ poin kedua NBA musim ini setelah Donovan Mitchell. Tidak ada dalam sejarah NBA, ada dua pemain yang mencetak 70+ poin dalam satu musim reguler yang sama.
Tim Giannis menang atas Tim LeBron di NBA All Star Game 2023
Seminggu setelah tenggat waktu perpindahan atau pertukaran para pemain NBA (Trade Deadline) yang mengubah peta kekuatan tim, bintang-bintang NBA berkumpul di Vi...