4 years ago
Persiapan Washington Wizards menghadapi musim baru sedikit terhambat. Selain karena beberapa pemain belum fit, Wizards juga sejauh ini masih ditinggal oleh salah satu bintang muda mereka, Rui Hachimura.
4 years ago
Setelah lolos ke final NBA 2020, Miami Heat mengalami musim yang sulit di 2021. Selain tersingkir di ronde pertama playoff, Heat juga tampil sangat tidak konsisten sepanjang musim. Masalah cedera, waktu jeda musim yang singkat, hingga infeksi virus korona menjadi penghalang Heat untuk mengulang prestasinya.
4 years ago
Stephen Curry adalah rival paling anyar untuk LeBron James. Di awal kariernya, LeBron menghadapi sederet legenda seperti mendiang Kobe Bryant, Paul Pierce bersama Boston Celtics, trio San Antonio Spurs, hingga akhirnya sampai pada Curry dan Golden State Warriors.
4 years ago
Masuk ke NBA hanya sebagai pilihan ke-27 NBA Draft 2021, Cam Thomas sudah membuat banyak pihak tak sabar menantinya di musim reguler. Hal ini terjadi karena semana NBA Summer League dan dua gim pramusim yang sudah ia mainkan, Cam tak pernah mengecewakan.
4 years ago
Phoenix Mercury melaju ke final WNBA usia menumbangkan Las Vegas Aces di gim 5 dengan skor 87-84, Jumat, 8 Oktober, 2021, waktu setempat. Hasil ini membuat Mercury menang (3-2) dan akan menghadapi Chicago Sky di final.
4 years ago
Tim basket putra Jawa Timur sukses mengamankan medali perunggu setelah menag 63-55 atas Jawa Tengah, pada ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, di Mimika Sports Complex, Sabtu, 9 Oktober 2021. Jatim bermain lebih tenang sehingga bisa mengatasi agresifitas Jateng.
4 years ago
Tim putri DKI Jakarta tidak mau mengulang kesalahan yang sama ketika bertemu Sulawesi Selatan dalam perebutan medali perunggu Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021, Sabtu pagi. DKI Jakarta langsung tancap gas sejak kuarter pertama. Mereka menyudahi perlawanan Sulsel dengan skor 69-53. DKI Jakarta membalas kekalahan mereka atas Sulsel (56-66) di babak penyisihan lalu.
4 years ago
Kabar kurang sedap menghampiri olahraga Indonesia. World Anti-Doping Agency (WADA), mengeluarkan surat teguran kepada Indonesia karena dianggap tidak mematuhi standar anti-doping dunia. Tidak hanya Indonesia, Korea Utara dan Thailand juga mendapatkan surat yang sama. Menanggapi kasus ini, Menpora RI Zainuddin Amali menjelaskan duduk permasalahnya.