IBL

Mike Brown Jadi Pelatih Terbaik Versi NBCA
Mike Brown memang layak dinobatkan sebagai pelatih terbaik musim ini. Untuk pertama kalinya setelah 16 tahun, ia berhasil membawa Sacramento Kings lolos ke playoff. Tidak sekedar lolos. Kings menempati posisi unggulan ketiga Wilayah Barat dengan rekor 48-34. Dengan hasil itu, pada Kamis (13/4) waktu setempat, Brown dianugerahi Michael H. Goldberg NBCA Coach of the Year Award.
Memeras Habis Tenaga para Pemain NBA di Babak Playoff
NBA Playoff 2023 sudah di depan mata. Dua laga Play-in Tournament yang akan digelar esok hari waktu Indonesia akan menentukan dua slot terakhir playoff di masin...
Atlanta Hawks Tak Gentar Hadapi Boston Celtics
Atlanta Hawks merebut posisi unggulan ketujuh Wilayah Timur. Kemenangan atas Miami Heat membuat mereka akan berjumpa Boston Celtics pada Sabtu (15/4) di TD Garden. Ini akan menjadi langkah yang berat untuk Hawks. Dari tiga pertemuan musim ini, Hawks tidak pernah menang.
Jumpa Kevin Durant Lagi, Russell Westbrook Mengaku Tidak Dendam
Babak pertama playoff menyajikan beberapa pertandingan menarik. Salah satunya antara Phoenix Suns vs Los Angeles Clippers. Gim pertama berlangsung pada Minggu (16/4) di Footprint Center, Arizona. Pertandingan itu akan mempertemukan dua alumni Oklahoma City Thunder, yaitu Kevin Durant dan Russell Westbrook. Keduanya pernah membela Thunder pada periode 2008-2016.
Dilanda Stres Berat, Giannis Antetokounmpo Sempat Ingin Pensiun Dini
Menjadi seorang pemain hebat tidak mudah. Giannis Antetokounmpo merasakan tekanan itu. Pemain terbaik MVP NBA dua kali beruntun, juara liga dan menjadi pemain terbaik final, serta All-Star tujuh kali. Giannis dituntut untuk terus menjadi yang terbaik. Ia mengungkapkan hal itu sempat membuatnya stres.
Terkam Pelicans, Thunder Siap Menyambar Timberwolves untuk Slot Playoff Terakhir
Thunder menang atas Pelicans di New Orleans dengan skor 123-118.
Bangkit dari Ketinggalan 19 Poin di Kuarter Tiga, Bulls Hantam Raptors!
Bulls kalahkan Raptors di Play-in Tournament dan mengukir sejarah!