IBL

FIBA
AS vs Cina, Tantangan Menghadapi Juara Bertahan
Babak puncak FIBA Women’s World Cup 2022 menyajikan pertarungan antara Amerika Serikat dan Cina. Laga final akan diadakan di Sydney Superdome pada Sabtu (1/10). Ini merupakan pertemuan kedua antara AS dan Cina dalam turnamen tersebut.
Setelah Puluhan Tahun, Akhirnya Kanada dan Cina Lolos ke Semifinal
Amerika Serikat memang mendominasi FIBA Women’s World Cup atau dulu disebut sebagai Kejuaraan Dunia. Dalam 18 kali edisi sejak 1953 silam, Amerika Serikat telah mengoleksi 10 gelar. Mereka bahkan menjadi juara dalam tiga edisi beruntun.
Puerto Rico Cetak Sejarah, Australia Rebut Juara Grup
Babak penyisihan FIBA Women's World Cup 2022 telah selesai. Dalam laga terakhir penyisihan pada Selasa (27/9) itu, Australia merebut juara Grup B. Mereka mengalahkan Jepang 71-54. Kanada berada di posisi kedua karena memiliki jumlah poin yang lebih sedikit. Babak perempatfinal akan berlangsung pada Kamis (29/9) mendatang.
Australia Menang atas Kanada, Empat Tiket Grup B Terkunci
Australia ke perempatfinal. Mereka juga menjadi tim pertama yang mengalahkan Kanada pada FIBA Women's World Cup 2022 ini. Dengan kemenangan Australia ini, tiket perempatfinal grup B sudah terkunci. Satu tiket lagi dipastikan menjadi milik Serbia, yang berhasil mengalahkan Mali 81-68 pada Senin (26/9)
Kanada Tim Pertama Grup B yang Lolos ke Perempatfinal
Kanada menyusul Amerika Serikat ke perempatfinal FIBA Women’s World Cup 2022. Mereka menjadi tim pertama dari grup B yang lolos. Kanada mengalahkan Jepang 70-56 pada Minggu (25/9), sekaligus menjadi pemimpin klasemen grup B.
AS Pastikan Diri ke Perempatfinal, Korea Raih Kemenangan Pertama
Amerika Serikat menjadi tim pertama yang lolos ke perempatfinal FIBA Women's World Cup 2022. Mereka juga mengambil alih puncak klasemen grup A dari Cina. AS tidak terkalahkan dalam tiga gim.
Fakta yang Menunjukkan Lituania Layak Disebut Negara Basket di Eropa
FIBA membagikan sebuah fakta menarik soal EuroBasket 2022. Bukan dari sisi penyelenggaraan, melainkan dari jumlah penonton. Yang menarik adalah sebanyak 1,53 juta penduduk Lituania menyaksikan pertandingan EuroBasket 2022. Inilah alasan kenapa Lituania layak disebut Negara Basket di Eropa.