3 months ago
Latvia mengukir sejarah! Di Piala Dunia FIBA pertama mereka, Latvia lolos ke ronde kedua. Lebih epik lagi, mereka memulangkan Prancis!
11 months ago
Philadelphia 76ers hantam Los Angeles Clippers 119-114, Jumat (23/11), waktu setempat. Sempat tertinggal 20 poin di paruh pertama, Sixers perlahan bangkit. Laju...
2 years ago
Los Angeles Clippers comeback dan menang 120-106 dari Charlotte Hornets, Minggu, 7 November 2021, waktu setempat. Skor akhir tak benar-benar menggambarkan apa yang terjadi sepanjang gim yang digelar di Staples Center, Los Angeles, California, Amerika Serikat ini.
2 years ago
Los Angeles Clippers comeback dan menang atas Oklahoma City Thunder, Senin, 1 November 2021, waktu setempat. Bermain di Staples Center, Clippers sempat tertinggal 15 poin. Mereka bahkan masih tertinggal 9 poin di sisa tiga menit pertandingan. Namun, laju 16-3 di sisa laga berhasil mengubah hasil menjadi 99-94 untuk kemenangan Clippers.
2 years ago
Prancis lolos ke final dengan kemenangan dramatis 90-89 dari Slovenia, Kamis, 5 Agustus 2021. Blok Nic Batum kepada layup Klemen Prepelic di sisa dua detik menjadi penentu kemenangan Prancis.
2 years ago
Staples Center, Los Angeles, California, Amerika Serikat, kembali jadi saksi duel Los Angeles Clippers melawan Utah Jazz, Jumat, 19 Februari 2021, waktu setempat. Ini jadi pertemuan kedua beruntun untuk kedua tim dalam kurun dua hari. Jika di gim sebelumnya Jazz berhasil tampil dominan dan meraih kemenangan, di gim kali ini sebaliknya. Clippers cukup menguasai pertandingan dan akhirnya menang dengan skor 116-112.
2 years ago
Brooklyn Nets kembali ke jalur kemenangan usai membekuk Los Angeles Clippers 124-120, Selasa, 2 Februari 2021, waktu setempat. Gim yang digelar di Barclays Center, Brooklyn, New York, Amerika Serikat ini sebenarnya berjalan cukup berimbang. Namun, di 1/3 akhir pertandingan, Nets berhasil melaju 13 poin tak berbalas.