KEJURNAS

IBL

NBA
Rajon Rondo Ambil Alih Peran Jared Dudley di Ruang Ganti Lakers
Los Angeles Lakers berhasil menarik beberapa pemain veteran. Masalahnya sekarang, siapa yang bisa menyatukan mereka. Khususnya di ruang ganti. Bahkan Frank Vogel sebagai kepala pelatih diragukan untuk tugas ini. Rajon Rondo akan memainkan peran sebagai pemimpin di ruang ganti Lakers untuk musim depan.
Topik Hangat NBA Selama Jeda Kompetisi 2021
Meski musim baru NBA 2021-2022 akan kembali berjalan pada pertengahan Oktober, keseruan liga musim baru sudah terasa di jeda kompetisi. Sejumlah tim mulai mengutak-atik susunan pemain dan personil kepelatihannya.
MyTEAM Versi Baru di NBA 2K22
2K mengumumkan rincian lengkap tentang pembaruan yang akan ada pada MyTEAM di NBA 2K22. Perubahan tersebut mencakup mode multiplayer baru, MyTEAM Draft, dan MyTEAM Unlimited Tournament.
NBA dan NBPA Bahas Aturan untuk Pemain yang Belum Vaksin
NBA baru saja merilis protokol kesehatan yang baru, khususnya terkait Covid-19. Aturan tersebut belum resmi, atau masih belum dibahas dengan Asosiasi Pemain NBA (NBPA), yang kini dipimpin oleh CJ McCollum. Namun dalam aturan baru ini disebutkan bahwa pemain yang belum vaksin akan diperlakukan seperti "orang asing".
Mavericks Rayu Goran Dragic, Raptors Enggan Menanggapi
Dallas Mavericks dikabarkan terus mengejar Goran Dragic. Meski Toronto Raptors sebagai pemilik yang sah, tidak mau menanggapi penawaran transaksi dari manajemen Mavs. Dragic sendiri sudah meminta maaf kepada manajemen Raptors terkait pernyataan yang kontroversial beberapa waktu lalu.
DeAndre Jordan Berpeluang Kembali ke Los Angeles
Bursa transfer NBA kembali memanas. Brooklyn Nets melepaskan DeAndre Jordan. Tapi menariknya, justru pemain 33 tahun tersebut berpeluang kembali ke Los Angeles. Karena Lakers berdiri di antrean pertama untuk mendapatkan pemain setinggi 2,11 meter ini.