KEJURNAS

IBL

gregg popovich
Becky Hammon Sedih Ketika Coach Pop Memutuskan Pensiun
Kepala pelatih tim WNBA Las Vegas Aces, Becky Hammon, merasa sedih ketika tahu Gregg Popovich mengundurkan diri dari kepelatihan San Antonio Spurs untuk menjadi presiden klub. Hammon yang merupakan anak didik Coach Pop, tahu betapa mentornya akan sangat berat meninggalkan bangku cadangan tim Spurs. Karena Coach Pop sangat menyukai peran tersebut.
Tiga Dekade Coach Pop di NBA
Gregg Popovich, pemimpin kemenangan sepanjang masa NBA, pensiun setelah 29 musim menjadi pelatih San Antonio Spurs. Coach Pop mengundurkan diri sebagai kepala pelatih Spurs pada hari Jumat (2/5) waktu Amerika Serikat. Mengakhiri tiga dekade yang dilaluinya dengan membawa tim tersebut meraih lima gelar juara NBA, menjadi pemimpin kemenangan sepanjang masa liga, dan dinobatkan sebagai Basketball Hall of Fame.
Gregg Popovich Pensiun
Gregg Popovich resmi mengundurkan diri sebagai kepala pelatih San Antonio Spurs, yang diumumkan pada hari Jumat (2/5) waktu Amerika Serikat. Pelatih berusia 76 tahun tersebut, mengambil alih jabatan sebagai pelatih kepala di San Antonio dalam 18 pertandingan pada musim 1996-1997 dan memimpin Spurs meraih lima gelar juara NBA dalam 29 musim. Dengan 1.422 kemenangan di musim reguler, ia adalah pelatih dengan kemenangan terbanyak dalam sejarah NBA.
Steve Kerr Mengoleksi 100 Kemenangan di Babak Playoff
Kemenangan Golden State Warriors atas Houston Rockets menjadi tonggak sejarah baru dalam karier pelatih Steve Kerr. Ia masuk dalam jajaran enam besar pelatih tersukses di playoff NBA. Kerr telah mencapai 100 kemenangan pasca musim.
Kondisi Gregg Popovich Kembali Stabil Setelah Pingsan di Restoran
Pelatih San Antonio Gregg Popovich dalam kondisi baik di rumah setelah membutuhkan perawatan medis awal minggu ini menyusul insiden di sebuah restoran, menurut Shams Charania dari ESPN. Popovich dirawat di rumah sakit Selasa malam setelah pingsan di sebuah restoran San Antonio, beberapa bulan setelah menderita stroke ringan dan mengundurkan diri dari kepelatihan Spurs untuk fokus pada kesehatannya.
Izinkan De'Aaron Fox Operasi Kelingking, Spurs Lempar Handuk
San Antonio Spurs sudah mengalihkan perhatian untuk menata skuad musim depan. Keputusan tersebut diambil menyusul kabar bahwa tim mengizinkan De'Aaron Fox melakukan operasi untuk memperbaiki kerusakan tendon di kelingking kirinya. Operasi ini akan membuat Fox absen hingga akhir musim NBA 2024-2025. 
Apakah Gregg Popovich Pensiun?
Gregg Popovich menderita stroke ringan menjelang pertandingan San Antonio pada 2 November 2024 melawan Utah Jazz. Ia dilaporkan berbicara kepada tim pada akhir bulan Februari 2025 dan memberi tahu mereka bahwa ia tidak akan melatih selama sisa musim ini. Tapi apakah Coach Pop pensiun?