IBL

NBA 2025-2026
Lakers Mengajak Nets untuk Pertukaran Andrew Wiggins
Los Angeles Lakers terus mencari kepingan terakhir sebagai amunisi perebutan gelar musim mendatang. Mereka sedang mengincar Andrew Wiggins. Lakers berniat melakukan pertukaran dengan Miami Heat dan juga melibatkan Brooklyn Nets dalam transaksi tiga tim.
Bismack Biyombo Masih Tetap Bersama Spurs
Bismack Biyombo tidak berpindah tim pada musim mendatang. Center veteran itu kembali bersama San Antonio Spurs. Waralaba tersebut mempertahankan Biyombo dengan merekrutnya dari free agency.
Knicks Tidak Boleh Membuang Peluang Musim Depan
NBA 2025-2026 bisa menjadi salah satu musim krusial bagi New York Knicks. Bisa jadi musim ke-80 ini menjadi momen keberuntungan bagi waralaba tersebut. Pakar NBA Insider Brian Windhorst memprediksi peluang Knicks untuk menguasai Wilayah Timur sangat besar.
Wizards Memulai Musim 2025-2026 Tanpa Bilal Coulibaly
Bilal Coulibaly mengalami cedera ibu jari saat membela Prancis di FIBA EuroBasket 2025. Cedera tersebut membuatnya harus naik ke meja operasi. Pemain Washington Wizards itu diperkirakan akan melewatkan awal musim NBA 2025-2026.
Bocoran Tracy McGrady, Ada Turnamen 1-on-1 di NBA All-Star Weekend 2026
Ada kabar baru dari NBA All-Star Weekend 2026. Kabar tersebut datang dari Tracy McGrady. Pemain berjuluk T-Mac itu membocorkan bahwa NBA sedang mempersiapkan turnamen 1-on-1 di Los Angeles tahun depan.
Anthony Davis Mungkin Absen di Awal Musim
Kamp pelatihan Dallas Mavericks kurang dari tiga minggu lagi. Tetapi ketersediaan Anthony Davis masih menjadi pertanyaan. Davis menjalani operasi mata pada Juli lalu dan kini sedang dalam tahap pemulihan.
Landry Shamet Kembali Bersama Knicks di NBA 2025-2026
New York Knicks terus memperkuat roster untuk NBA 2025-2026. Mereka mendapatkan kembali Landy Shamet dari free agency. Shamet menjadi salah satu pilihan rotasi Knicks dari bangku cadangan dan pemain ketiga Knicks dari free agensi di musim panas ini.