1 year ago
Luka Doncic genap berusia 25 tahun hari ini. Pada momen saat ia mencapai umur seperempat abad itu, Doncic membukukan tripel-dobel ke-11 musim ini. Ia memimpin Dallas Mavericks menghantam Toronto Raptors 136-125 di Scotiabank Arena, Ontario. Maverick juga mengakhiri rentetan dua kekalahan beruntun.
1 year ago
Denver Nuggets mengubah defisit 15 poin menjadi keunggulan 10 poin dalam delapan menit terakhir kuarter kedua, pada Rabu malam (28/2) waktu Amerika Serikat. Mereka sukses mengalahkan Sacramento Kings dalam ledakan besar, 117-96, di Ball Arena. Nikola Jokic menyumbang 14 poin, 14 rebound, 11 asis dan tiga steal, menghasilkan tripel-dobel pada akhir kuarter ketiga untuk gim keempat berturut-turut.
1 year ago
Indiana Pacers kembali ke jalur kemenangan, Rabu (28/2), waktu setempat. Masih bermain di kandang dengan melawan New Orleans Pelicans, Pacers tampil dominan dengan selalu dalam posisi unggul selepas tepis mula dan menang 123-114.
1 year ago
Kualifikasi Piala Asia FIBA 2025 (FIBA Asia Cup) untuk jendela pertama (Window 1) sudah berakhir. Dari masing-masing enam grup sudah memainkan empat pertandingan untuk jendela pertama ini. Tiap tim sudah bermain dua kali.
1 year ago
Baru-baru ini Bronny James terdepak dari Mock Draft 2024. LeBron bereaksi. Dalam cuitannya di X (yang kemudian dihapus), LeBron tidak ingin putranya diganggu dengan memberi tekanan yang berlebihan. Reaksi itu ditanggapi oleh analis NBA Stephen A. Smith.
1 year ago
Pertarungan Los Angeles akan terjadi di Crypto.com Arena besok. Ini akan menjadi pertemuan terakhir Lakers dan Clippers di musim reguler. Tetapi Clippers tidak akan diperkuat oleh Paul George.