IBL

Berita
Kolektivitas Pertahanan Bali United Bungkam Bima Perkasa
Bali United Basketball berhasil mendapatkan satu kemenangan di Seri 4 Solo, Sabtu (4/4). Melalui pertarungan sengit, Bali United mengalahkan Bima Perkasa Yogyak...
Kalah dari Timberwolves, Darvin Ham Kecewa dengan Semangat Pemain Lakers
Tampil dihadapan para pendukungnya di Crypto.com Arena, para pemain Los Angeles Lakers tidak menunjukkan usaha dan intensitas terbaiknya. Kesempatan besar untuk...
Matikan Produktivitas RANS di Bawah Ring, Hangtuah Berjaya
RJ Amartha Hangtuah Jakarta membalas kekalahan atas RANS PIK Basketball, Sabtu (4/3). Di pertemuan keduanya musim ini, Hangtuah dominan sepanjang laga dan menan...
Prastawa terus Panas, Pelita Jaya Sapu Bersih Solo dan Menang Tujuh Gim Beruntun
Pelita Jaya Bakrie Jakarta juga sapu bersih di Seri 4 Solo. Evos Thunder Bogor jadi korban selanjutnya dengan skor 79-62. Evos sejatinya masih memberikan perlaw...
Menangi Duel Fisikal dengan Patriots, Prawira 4-0 di Seri 4 Solo
Prawira Harum Bandung menyapu bersih empat gim Seri 4 Solo. Kepastian ini ia dapatkan setelah mengalahkan Indonesia Patriots 71-64, Jumat (3/3).  Kedua ti...
29 Poin Randy Bell, Bumi Borneo Hantam Pacific untuk Kemenangan ke-10
Bumi Borneo Basketball Pontianak mengakhiri perjalanan mereka di Seri 4 Solo dengan kemenangan 70-60 dari Elang Pacific Caesar Surabaya, Jumat (3/3). Bumi Borne...
Beri Penghormatan untuk Sang Ayah, Giannis dan Saudaranya Beli Klub Sepakbola
Sepak bola menjadi cinta pertama Gianni Antetokounmpo. Bintang Milwaukee Bucks itu pernah mengatakan jika tidak menjadi pemain basket, ia akan menjadi pemain sepakbola. Giannis baru mengenal basket setelah keluarganya pindah ke Yunani. Kini Giannis berhasil mewujudkan salah satu impiannya dengan membeli klub sepakbola.