2 months ago
Kabar tentang kapan LeBron James gantung sepatu terus terdengar. Tidak ada yang tahu pasti kecuali sang bintang sendiri. LeBron belum buka suara apakah NBA 2025-2026 menjadi musim terakhirnya. Tetapi para penggemar mengambil langkah antisipasi dengan memanfaatkan sebaik mungkin momen LeBron pada musim berikutnya.
2 months ago
Indiana Fever begitu optimis setelah mendapatkan Caitlin Clark sebagai top draft pada 2024. Tetapi Clark dihantam cedera yang membuat penampilannya terbatas pada musim ini. Hal itu juga turut mempengaruhi pencapaian Fever di WNBA 2025.
2 months ago
Los Angeles membuat pergerakan penting selama jeda musim untuk memperkuat rosters. Terutama mengisi lini pertahanan utama yang menjadi celah selama musim lalu. Tapi untuk skuad intinya, mereka hanya mengganti posisi center.
2 months ago
Kyrie Irving kembali menunjukkan dukungannya terhadap Palestina. Pemain Dallas Mavericks itu menggunakan platform media sosialnya untuk bersuara. Irving kini mengganti foto profil Instagramnya dengan foto Yaqeen Hammad.
2 months ago
NBA telah menjelma menjadi bisnis yang sangat besar. Tim dan pemain memperoleh miliar dolar melalui kontrak media, sponsor, dan pendapatan di bidang lainnya. Apalagi jika pemain tersebut berstatus sebagai bintang.
2 months ago
Federasi Bola Basket Slovenia telah memberikan kabar terbaru tentang kondisi Luka Doncic. Pemain Los Angeles Lakers itu terhindar dari cedera serius. Ia tetap akan bersama timnas Slovenia hingga EuroBasket 2025.
2 months ago
Dallas Mavericks setidaknya akan berlaga di NBA 2025-2026 dengan roster yang lebih sehat. Salah satu kabar baiknya adalah Dereck Lively II yang diprediksi bisa ikut serta dalam kamp pelatihan pada September mendatang.
2 months ago
Tahun 2025 menjadi momen yang luar biasa untuk Sue Bird. Ia tidak hanya akan menjadi anggota kehormatan Naismith Memorial Basketball Hall of Fame. Seattle Storm memberi penghormatan dengan membuatkan Sue Bird sebuah patung.