IBL

RAGIL PUTRI IRMALIA
Melesat di Kuarter Keempat, Hangtuah Menambah Luka Kesatria
Hangtuah Jakarta menang atas Kesatria Bengawan Solo 61-56. Hangtuah lolos dari tekanan Kesatria dalam pertandingan pada Sabtu (24/1) di GOR Ciracas, Jakarta Timur. Hasil tersebut sekaligus memperburuk kondisi Kesatria yang tidak pernah menang dalam empat laga.
Jadi Satu-satunya Pemain AS, Tyrese Maxey Masuk Lima Besar Klasemen MVP
Tyrese Maxey meramaikan persaingan MVP NBA 2026. Pemain Philadelphia 76ers itu merangkak ke posisi lima besar di klasemen MVP pada pekan ini. Maxey menjadi sorotan karena ia merupakan satu-satunya pemain Amerika Serikat dalam daftar tersebut.
Bogor Hornbills Beri Kekalahan Pertama Untuk Rajawali Medan
Bogor Hornbills meraih kemenangan di Medan. Hornbills datang bertandang ke GOR Universitas Medan pada Sabtu (24/1) dan menumbangkan tuan rumah melalui skor 86-64. Ini menjadi kekalahan pertama bagi Rajawali di IBL 2026.
Kemampuan Tripoin Masih Kurang, Dirk Nowitzki Membela Cooper Flagg
Cooper Flagg menjadi salah satu kandidat kuat Rookie of the Year 2026. Pemain Dallas Mavericks itu memiliki kemampuan mengagumkan. Tapi kemampuan tembakan Flagg menjadi sorotan. Legenda Mavericks Dirk Nowitzki melakukan pembelaan dengan menyebut bahwa Flagg masih memiliki ruang untuk berkembang.
Cedera Betis Kambuh Lagi, Giannis Bisa Menepi Hingga Enam Pekan
Situasi tak kunjung berpihak kepada Milwaukee Bucks. Saat posisi tim tersebut tidak bisa bersaing, pemain bintangnya, Giannis Antetokounmpo juga diprediksi absen dalam waktu yang cukup lama. Giannis mengalami cedera betis setelah Bucks kalah 100-102 dari Denver Nuggets.
Kevin Durant Tanpa Kesalahan, Rockets Menghadang Pistons
Houston Rockets kembali ke jalur kemenangan. Rockets menghentikan perlawanan Detroit Pistons dengan skor 111-104. Hasil di Little Caesars Arena, Detroit itu menjadi kekalahan pertama tuan rumah dalam lima pertandingan terakhir.
16 Tripoin Pacers Hentikan Ledakan Shai Gilgeous-Alexander
Indiana Pacers membuat gebrakan. Sebagai tim yang sedang menjalani musim terburuk, Pacers secara mengejutkan bisa mengalahkan Oklahoma City Thunder yang merupakan juara bertahan sekaligus tim dengan rekor terbaik. Pacers menghantam Thunder dengan skor akhir 117-114 pada Jumat (23/2) di Paycom Center, Oklahoma City.
Bangkit di Paruh Kedua, Hawks Memukul Balik Hangtuah Jakarta
Kemenangan perdana bagi Tondi Raja Syailendra sebagai pelatih Tangerang Hawks. Bertandang ke GOR Ciracas, Jakarta Timur, Hawks bangkit dan memukul balik Hangtuah Jakarta dengan skor akhir 79-77.