IBL

anthony davis
Lakers Tak Berdaya di Tangan Damian Lillard
Damian Lillard tampak mulai menemukan ritmenya saat Portland Trail Blazers menang 105-90 atas Los Angeles Lakers, Sabtu, 6 November 2021, waktu setempat. Lillard mencetak 25 poin dan 6 asis dalam laga yang digelar di Moda Center, Portland, Oregon, Amerika Serikat.
Thunder Kalahkan Lakers Dua Kali Musim Ini
Oklahoma City Thunder membuktikan bahwa kemenangan mereka dari Los Angeles Lakers, minggu lalu, bukanlah suatu kebetulan. Karena hari Kamis malam, waktu Amerika Serikat, Thunder kembali mengalahkan Lakers dengan skor 107-104, di Staples Center. Thunder baru menang dua kali dari delapan laga musim ini. Dua kemenangan tersebut sama-sama didapatkan dengan menundukkan Lakers. 
LeBron Solid di Kuarter Empat, Lakers Lolos dari Sergapan Rockets
Para fans Los Angeles Lakers di Staples Center sempat menahan nafas saat Kevin Porter Jr. berhasil membebaskan diri untuk menembak tripoin tapi untungnya bola tersebut keluar lagi dari ring dan Lakers pun berhasil menang 119-117.
Tanpa LeBron James, Lakers Menang Lawan Spurs Lewat Overtime
Los Angeles Lakers tanpa LeBron James saat mereka bertandang ke AT&T Center, Selasa malam, waktu setempat. Meski tanpa bintang utamanya, Lakers akhirnya memetik kemenangan kedua beruntun setelah menundukkan San Antonio Spurs dengan skor 125-121 lewat babak tambahan waktu (overtime). Russell Westbrook dan Anthony Davis jadi kunci kemenangan Lakers. 
Carmelo Anthony Agresif, Lakers Petik Kemenangan Perdana Musim Ini
Los Angeles Lakers mengalahkan Memphis Grizzlies, 119-118, di Staples Center, Minggu malam, waktu Amerika Serikat. Carmelo Anthony bermain lebih agresif untuk membantu Lakers meraih kemenangan pertama mereka musim ini.
Pertengkaran AD dan Howard Bisa Memicu Keretakan Tim Lakers
Dua kekalahan beruntun yang dialami Los Angeles Lakers membuat menggambarkan bahwa mereka bukanlah tim yang layak difavoritkan sebagai peraih gelar juara musim ini. Ditambah lagi, pertengkaran Anthony Davis dan Dwight Howard di tengah-tengah pertandingan melawan Phoenix Suns, Jumat malam, waktu setempat, disebut-sebut memicu keretakan tim. 
Chris Paul Ukir Sejarah Saat Suns Beri Lakers Kekalahan Kedua
Bintang Phoenix Suns Chris Paul membuat sejarah pada Jumat malam, di Los Angeles. Dia menjadi pemain pertama dalam sejarah NBA dengan 20.000 poin dan 10. 000 asis dalam karirnya. Catatan sejarah tersebut makin manis dengan kemenangan Suns atas Lakers dengan skor 115-105. Dengan hasil tersebut maka Lakers sudah kalah dua kali di pembuka musim 2021-2022.