IBL

lebron james
Kendrick Perkins Soroti Kelemahan Lakers Tanpa LeBron James
Los Angeles Lakers memasuki musim 2025-26 dengan lebih banyak pertanyaan daripada jawaban. Mengingat cedera linu panggul yang dialami LeBron James, yang kabarnya akan membuatnya absen hingga pertengahan November, sehingga para pakar membahas potensi masalah yang dapat menghambat mereka di awal musim. Kendrick Le'Dale Perkins, mantan pemain NBA yang kini menjadi analis di ESPN, yakin Lakers akan terus kesulitan di area interior tanpa LeBron, meskipun telah mendatangkan Deandre Ayton.
LeBron James Kemungkinan Baru Bisa Tampil Pertengahan November
Penggemar LeBron James harus bersabar dalam menunggu debut pemain pertama di musim ke-23. Pemain Los Angeles Lakers itu mengalami skiatika atau nyeri yang menjalani di bagian kaki kanannya. Kondisi ini membuat LeBron harus melewatkan awal musim untuk pertama kali dalam kariernya.
Kendrick Perkins Sebut Cooper Flagg Sebagai LeBron Versi Kulit Putih
Dallas Mavericks melakukan eksperimen dengan menurunkan Cooper Flagg sebagai point guard saat melawan Utah Jazz kemarin. Meski tidak langsung membuat gebrakan, penampilan Flagg mendatangkan pujian. Salah satunya dari mantan pemain NBA Kendrick Perkins.
Pesan Luka Doncic Saat Lakers Tanpa LeBron di Awal Musim
LeBron James akan menepi di beberapa pertandingan di awal NBA 2025-2026. Luka Doncic tidak khawatir. Pemain asal Slovenia itu justru menilai ini menjadi kesempatan yang bagus bagi pemain lain untuk unjuk gigi.
Netflix Tertarik Membuat "The Last Dance" Versi LeBron James
Netflix kabarnya mengincar musim terakhir LeBron James meski sang legenda belum mengumumkan rencana gantung sepatu. Terlepas dari hal tersebut, layanan streaming itu ingin mengulang kesuksesan dokumenter Michael Jordan “The Last Dance” yang dirilis pada 19 April 2020.
Steve Nash Menilai Dennis Schroder Layak Masuk Hall of Fame
Dennis Schroder belum pernah memperoleh pencapaian mentereng di NBA. Tetapi ia menjadi punggawa timnas Jerman dan meraih berbagai penghargaan di event internasional. Pencapaian itulah yang membuat Steve Nash menilai bahwa Schroder juga layak menjadi anggota kehormatan Naismith Memorial Basketball Hall of Fame.
Menepi Hingga Satu Bulan, Debut Musim ke-23 LeBron Tertunda
Penampilan pertama LeBron di musim ke-23 akan tertunda setidaknya tiga sampai empat minggu. LeBron dipastikan melewatkan awal musim NBA 2025-2026. Los Angeles Lakers mengabarkan bahwa MVP NBA empat kali itu mengalami skiatika di bagian kaki kanannya.