perpanjangan kontrak
Siap Melaju Jangka Panjang, Celtics akan Berikan Tatum Kontrak Supermaksimal!
Boston Celtics baru saja mengamankan gelar juara ke-18 untuk organisasi ini. Mereka berjarak 16 tahun dari gelar ke-17 yang kala itu diamankan oleh trio Paul Pi...
Sixers Siap Perpanjang Kontrak Embiid dan Maxey
Musim yang kembali buruk tak membuat Philadelphia 76ers kehilangan kepercayaan mereka pada barisan bintangnya. Dilansir The Philadelphia Inquirer, Sixers siap m...
Penuhi Syarat Kontrak Supermaksimal, Shai akan Dibayar AS$80 Juta Semusim!
Shai Gilgeous-Alexander dan Oklahoma City Thunder melakoni sebuah musim yang luar biasa. Setelah tak lolos ke Playoff sejak 2020, Shai dan Thunder menggebrak de...
Pelicans Dikabarkan Tak Akan Perpanjang Kontrak Brandon Ingram
New Orleans Pelicans telah menutup musim mereka dua pekan lalu. Para pemain Pelicans sudah boleh melakoni liburan setelah Oklahoma City Thunder menyapu bersih m...
Memainkan Peran dengan Baik, Suns Perpanjang Kontrak Grayson Allen!
Selayak-layaknya, pemain dengan karakter 3D akan terus mendapatkan bayaran tinggi di NBA era sekarang.
Jika Masuk All-NBA, Tawaran Kontrak Baru Anthony Edwards Naik 41 Juta Dolar
Anthony Edwards sudah memainkan 66 pertandingan untuk musim 2023-2024. Kalau dia masuk All-NBA Team, maka bintang muda Minnesota Timberwolves tersebut memenuhi syarat untuk mendapatkan kontrak maksimal. Namun prediksinya, Edwards akan mendapatkan penawaran tertinggi dengan kenaikan sebesar 41 juta dolar Amerika.