040126
Cedera Nikola Jokic Memicu Pembahasan Aturan 65 Pertandingan Untuk Penghargaan I
Bintang Denver Nuggets Nikola Jokic telah menjalani pemindaian MRI dan didiagnosis mengalami hiperekstensi pada lutut kirinya, yang akan membuatnya absen selama setidaknya empat minggu. Yang lebih melegakan lagi hasil pemindaian MRI menunjukkan bahwa ligamen lutut Jokic dalam keadaan utuh setelah insiden cedera yang mengkhawatirkan. 
NBA Melarang Jalen Suggs Mengenakan Ikat Kepala Di Leher
Pemain Orlando Magic, Jalen Suggs, membuat pilihan mode yang tidak biasa dengan mengenakan ikat kepala di lehernya sebelum pertandingan. Ini adalah penghormatan kepada gaya American Football-nya dari masa SMA. Karena ia adalah seorang quarterback andalan yang menerima tawaran beasiswa dari tim kuat SEC, Georgia, sebelum memilih jalur bola basket di Gonzaga. Tapi gaya tersebut malah mendapatkan peringatan dari NBA.
Timberwolves Padamkan Panasnya Heat
Minnesota Timberwolves mengakhiri rentetan kemenangan empat pertandingan Miami Heat pada Sabtu malam (3/1) waktu AS, dengan skor 125-115 di Kaseya Center. Tertinggal hanya empat poin (90-86) menjelang kuarter terakhir, Minnesota melaju dengan cepat dan mencetak 19-4 poin dalam 4:32 menit pertama, sebuah keunggulan yang terlalu sulit untuk diatasi oleh Heat.