IBL

IBL 2025
Satria Muda Menang 34 Poin Usai Lepas dari Kejaran Satya Wacana
Satria Muda Pertamina Jakarta menjadi tim pertama yang meraih tiga kemenangan dalam IBL 2025. Kemenangan Satria Muda terjaga. Mereka menang meyakinkan atas Satya Wacana Salatiga 90-56 di Britama Arena, Jakarta.
Bali United Minta Maaf, Gim Lawan Prawira Ditunda Akibat Lapangan Licin
IBL 2025 baru menjalani pekan kedua tapi sudah terjadi penundaan pertandingan karena alasan teknis. Gim Bali United vs Prawira Bandung terpaksa dijadwal ulang. Ini tidak lepas dari kondisi lapangan di GOR Merpati, Denpasar yang licin.
Dewa United Menangi Adu Serangan Terbuka Melawan Borneo Hornbills!
Dewa United Banten mengamankan kemenangan perdana mereka untuk IBL 2025, Sabtu (18/1). Memainkan laga keduanya musim ini dengan menjamu Borneo Hornbills, Dewa U...
Branch & Shaw Solid! Hawks Membenamkan Rans di Paruh Kedua
Tangerang Hawks mengawali musim dengan senyuman. Mereka juga menambah luka Rans Simba Bogor. Hawks melalui pertandingan pertamanya di IBL 2025 dengan kemenangan 78-70 atas Rans di Indomilk Arena, Tangerang.
Bungkam Pacific di Surabaya, Hangtuah Jalani Awal Musim Terbaik sejak 2022
Curi kemenangan di Surabaya. Hangtuah Jakarta melanjutkan tren kemenangan ketika bertandang ke markas Pacific Caesar Surabaya
Abraham Grahita Menyelamatkan Satria Muda dari Perlawanan Kesatria
Bukan hal mudah bagi Satria Muda Pertamina Jakarta meraih kemenangan kedua di IBL 2025. Mereka mendapat perlawanan sengit dari Kesatria Bengawan Solo. Satria Muda memperoleh kemenangan kadang pertamanya itu dengan keunggulan 80-74 di Britama Arena, Jakarta.
21 Turnover Bima Perkasa Mudahkan Satya Wacana Akhiri Tren Buruk Awal Musim!
Satya Wacana Salatiga mengamankan satu kemenangan di markas Bima Perkasa Jogjakarta. Bermain lebih rapih, Satya Wacana menang dengan skor akhir 62-50, Jumat (17...