3 years ago
Orlando Magic telah memenangkan NBA Draft Lottery 2022. Mereka memiliki pilihan pertama dalam NBA Draft 2022 yang akan berlangsung pada Kamis, 23 Juni atau Jumat WIB di Barclays Center, New York. Tetapi Magic belum memutuskan apa yang akan mereka lalukan.
3 years ago
Belum ada kepastian tentang kebersamaan Kyrie Irving dan Brooklyn Nets musim depan. Dalam negosiasi kontrak musim panas ini mereka tidak menemukan kesepakatan. Irving memiliki waktu hingga 29 Juni sebelum berstatus agen bebas.
3 years ago
Timnas Indonesia menang di tiga gim beruntun usai mengalahkan Logan Thunder 91-87, Senin 20 Juni 2022. Indonesia kali ini tampil cukup dominan terlepas dari total 14 pergantian keunggulan. Namun, Thunder tak pernah unggul lebih dari 3 poin, sedangkan Indonesia sempat unggul sampai 15 poin.
3 years ago
Turnamen tambahan di dalam kompetisi musim reguler. Saya tidak menemukan satu kalimat yang pas untuk mendefinisikan Commissioner’s Cup WNBA. Ia adalah seb...
3 years ago
Dominasi Las Vegas Aces nyaris terhenti. Mereka hanya menang tipis 96-95 dari Minnesota Lynx pada Minggu, 19 Juni waktu setempat. Akhirnya tim asuhan Becky Hammon itu bisa mengunci kemenangan ke 13 dari 15 gim musim ini.
3 years ago
Commissioner’s Cup 2022 akan memiliki juara baru. Chicago Sky memastikan diri tampil di final yang akan berlangsung pada 26 Juli mendatang. Mereka akan menghadapi Las Vegas Aces. Bentrok Sky vs Aces ini bisa dibilang cukup ideal. Sky merupakan juara bertahan WNBA 2021. Sedangkan Aces merupakan pemimpin klasemen keseluruhan dan sejauh ini hanya menelan dua kekalahan dari 15 gim musim ini.