4 years ago
NBA akan memasuki musim ke-75, atau musim ketiga di masa pandemi Covid-19. Jelang musim yang sangat bersejarah tersebut, vaksinasi pemain jadi isu panas. Legenda NBA Kareem Abdul-Jabbar pun angkat bicara. Dia meminta NBA tegas, dan membuat aturan bahwa pemain yang tidak vaksin dilarang tampil.
4 years ago
Transaksi yang melibatkan tiga tim, membawa Tristan Thompson berlabuh ke Sacramento Kings. Thompson yakin kehadirannya bisa membantu pasukan muda Kings mengobarkan api juara. Thompson mengandalkan pengalamannya sebagai juara bagian dari Cleveland Cavaliers yang menjuarai NBA 2015-2016.
4 years ago
Musim 2021-2022 semakin mendekat dengan dimulai laga pramusim antara Los Angeles Lakers melawan Brooklyn Nets, Minggu, 3 Oktober 2021, waktu setempat. Tampil masih tanpa para bintang utama dari kedua tim, Nets mendominasi pertandingan dan menang dengan skor 123-97.
4 years ago
Satu polemik vaksinasi virus korona telah berakhir. Pemain Golden State Warriors, Andrew Wiggins, dikabarkan telah melakukan vaksinasi. Hal ini disampaikan oleh kepala pelatih Warriors sendiri, Steve Kerr, kepada awam media. Dengan ini, Wiggins dipastikan bisa bermain di seluruh laga kandang Warriors musim depan.
4 years ago
LeBron James dan Carmelo Anthony bermain di klub yang sama untuk pertama kalinya. Ternyata mereka sudah sering bermain sebagai rekan satu tim. Selain di NBA All-Star, mereka sering tampil bersama di timnas Amerika Serikat.
4 years ago
Di media day yang ia selenggarakan sendiri di rumahnya secara virtual, Kyrie Irving menegaskan bahwa ia tak ingin menjadi gangguan untuk Brooklyn Nets. Sayangnya, apa yang ia lakukan sejauh ini, justru tampak seperti sebaliknya.
4 years ago
Ben Simmons dan agensinya, Klutch Sports, melalui beberapa laporan media Amerika Serikat sudah membulatkan tekad untuk tak lagi bermain bagi Philadelphia 76ers. Ben akan terus menepi sampai Sixers menemukan tim baru untuknya.