3 weeks ago
Los Angeles Lakers tanpa LeBron James hingga November. Mereka pun menepikan Luka Doncic selama satu pekan. Tapi Lakers masih bisa mengatasi keadaan. Ada Austin Reaves yang menjaga tren kemenangan. Lakers menumbangkan Sacramento Kings 127-120 di Golden 1 Center hari ini.
3 weeks ago
Austin Reaves menggila dalam kemenangan 127-120 Los Angelees Lakers di markas Sacramento Kings, Minggu (26/10), waktu setempat. Tanpa kehadiran dua bintang utam...
4 weeks ago
Kepala pelatih Lakers JJ Redick segera mengeluarkan pernyataan setelah LeBron James terseret dalam skandal perjudian yang melibatkan kepala pelatih Portland Trail Blazers, anggota Hall of Fame NBA Chauncey Billups, garda Miami Heat Terry Rozier, dan mantan asisten Cleveland Cavaliers Damon Jones termasuk di antara 34 orang lainnya.
1 month ago
LeBron James menjadi pemain aktif tertua di NBA dalam tiga musim terakhir. Status itu akan melekat pada LeBron sampai ia pensiun. LeBron menatap musim ke-23 di NBA 2025-2026. Ada 83 pemain pada musim ini yang lebih muda dari waktu bermain LeBron di NBA.
1 month ago
Dengan perpanjangan kontrak terbarunya dari Houston Rockets, Kevin Durant kini memegang rekor pendapatan tertinggi dalam sejarah NBA, menurut ESPN. Ia mengalahkan LeBron James, untuk rekor tersebut. Uniknya, Durant tetap mendapatkan rekor tersebut, meski dirinya memberikan diskon pada Rockets, hingga mencapai 30 juta Dolar AS.
1 month ago
Los Angeles Lakers memasuki musim 2025-26 dengan lebih banyak pertanyaan daripada jawaban. Mengingat cedera linu panggul yang dialami LeBron James, yang kabarnya akan membuatnya absen hingga pertengahan November, sehingga para pakar membahas potensi masalah yang dapat menghambat mereka di awal musim. Kendrick Le'Dale Perkins, mantan pemain NBA yang kini menjadi analis di ESPN, yakin Lakers akan terus kesulitan di area interior tanpa LeBron, meskipun telah mendatangkan Deandre Ayton.
1 month ago
Penggemar LeBron James harus bersabar dalam menunggu debut pemain pertama di musim ke-23. Pemain Los Angeles Lakers itu mengalami skiatika atau nyeri yang menjalani di bagian kaki kanannya. Kondisi ini membuat LeBron harus melewatkan awal musim untuk pertama kali dalam kariernya.