Andre Adrianno
Bima Perkasa Perdalam Luka West Bandits
Bima Perkasa meraih kemenangan kedua mereka di Yogyakarta usai mengalahkan West Bandits Solo 75-53. Perlawanan West Bandits hanya berlangsung di paruh pertama. Setelahnya, Bima Perkasa tampil tanpa celah dengan kombinasi paint area dan tripoin yang sama solidnya. Bima Perkasa mencetak total 32 poin dari paint area dan 33 poin dari tripoin (11/26). "Kami memang coba menyerang lewat Fuquan Niles mengingat West Bandits tidak punya pemain asing dan tidak ada pemain yang cukup kuat di bawah," buk
Libas Pacific, Bima Perkasa: Kami Ingin Membuat Publik Yogyakarta Bangga!
Kembali bermain di Yogyakarta setelah tiga tahun absen, Bima Perkasa membara, Rabu (24/5). Berhadapan dengan Elang Pacific Caesar Surabaya, Bima Perkasa menang 101-76. Permainan menghibur ditunjukkan oleh Bima Perkasa yang menggerakkan bola dengan dinamis. Hal ini terlihat dari sebaran poin mereka. Sebanyak 11 dari 12 pemain yang turun berhasil mencetak angka. Lima di antaranya membukukan dua digit poin. "Senang sekali akhirnya bisa tampil di hadapan publik Yogyakarta," buka Efri Meldi, Kepa
Kolektivitas Pertahanan Bali United Bungkam Bima Perkasa
Bali United Basketball berhasil mendapatkan satu kemenangan di Seri 4 Solo, Sabtu (4/4). Melalui pertarungan sengit, Bali United mengalahkan Bima Perkasa Yogyak...
Batasi Pergerakan Coleman, Pelita Jaya Hentikan Bima Perkasa
Mengunci Cameron Coleman adalah salah satu strategi terbaik dalam mencuri kemenangan atas Bima Perkasa Yogyakarta. Pelita Jaya melakukan ini dengan baik dan akhirnya meraih kemenangan keempat beruntun mereka.
Hantam Bumi Borneo, Bima Perkasa Sapu Bersih Seri 3 Surabaya
Empat gim di Surabaya, empat kali pula Bima Perkasa menang. Sapu bersih terjadi usai mereka mengalahkan Bumi Borneo.
Ikram Fadhil Luar Biasa, Bima Perkasa Bekuk Dewa United di Overtime
Bima Perkasa Yogyakarta masih perkasa di Seri 3 Surabaya, Kamis (16/2). Berhadapan dengan Dewa United Banten, gim yang berlangsung sampai tambahan waktu (overti...
Bima Perkasa Terlalu Perkasa untuk Bali United
Bima Perkasa tampil mendominasi Bali United. Ini jadi kemenangan keempat beruntun Bima Perkasa dan kekalahan ketiga dari lima laga untuk Bali United.