tim duncan
Reuni Kecil San Antonio Spurs di Hall of Fame 2023
Acara puncak Naismith Memorial Basketball Hall of Fame akan berlangsung pada 12 Agustus di Symphony Hall, Springfield, Massachusetts. Lokasi tersebut juga disebut sebagai Birthplace of Basketball atau tempat kelahiran bola basket. Acara itu juga akan menjadi reuni kecil San Antonio Spurs.
Tim Duncan Akan Kembali ke Spurs Demi Victor Wembanyama
San Antonio Spurs hampir pasti mendapatkan Victor Wembanyama. Mereka memenangkan hak pilih pertama NBA Draft 2023. Para legenda Spurs dikabarkan akan kembali ke San Antonio untuk memoles bakat pemuda yang akrab disapa Wemby tersebut. Mereka adalah Tim Duncan, Manu Ginobili, dan Tony Parker.
Takdir San Antonio Spurs dan Victor Wembanyama
Keberuntungan datang untuk San Antonio Spurs, Selasa (16/5), waktu setempat. Dalam acara lotre NBA Draft, Spurs mendapatkan hak pilih urutan pertama setalah kom...
Rekor-rekor yang Dipecahkan Kevin Durant dalam Kemenangan Nets atas Cavaliers
Kevin Durant dan Kyrie Irving masing-masing mencetak 32 poin saat Brooklyn Nets menang 125-117 atas Cleveland Cavalies, Selasam 27 Desember 2022, waktu Indonesia. Ini merupakan kemengan beruntun kesembilan bagi Nets. Selain itu, Durant berhasil memecahkan beberapa rekor penting dalam sejarah NBA. 
Steve Kerr Ungkap Lima Rekan Favorit Sepanjang Karirnya Sebagai Pemain
Pelatih Golden State Warriors Steve Kerr menanggapi pertanyaan ringan seputar karirnya sebagai pemain. Dari sana kita bisa mengetahui bahwa pelatih Kerr memberikan gambaran tentang tipe permainan kesukaannya. Termasuk pemain dengan akurasi tembakan jarak jauh yang bagus. 
Hormat Kami, Coach Pop!
Di laga ke-2.030-nya di NBA, Gregg Popovich mengukir sejarah. Kemenangan 104-102 San Antonio Spurs atas Utah Jazz jadi kemenangan ke-1.336 pelatih yang akrab di...
San Antonio Spurs bawa Pulang Manu Ginobili
San Antonio Spurs seolah kehilangan tajinya sejak seluruh bagian dari trio kejayaan mereka pensiun. Dalam dua musim terakhir, meski masih diperkuat pemain sekaliber DeMar DeRozan, Spurs gagal lolos ke playoff. Catatan minor ini mengakhiri perjalanan selalu lolos ke playoff Spurs dalam 22 tahun.