1 month ago
Abraham Damar Grahita menjadi pemain kedua Indonesia yang berlaga di Liga Basket Jepang. Pada Jumat (10/2) Bram resmi diperkenalkan oleh Veltex Shizuoka, tim yang berkompetisi B.League B3. Ia menjadi pemain kedua Indonesia setelah Brandon Jawato yang pernah bermain untuk Utsunomiya Brex (2021) dan Seahorses Mikawa.
4 months ago
Prawira Harum Bandung mengamankan peringkat tiga IBL Indonesia Cup 2022 dengan kemenangan tipis 71-69 atas Dewa United Surabaya, Minggu (13/10).
Dua temb...
4 months ago
Pelita Jaya Bakrie Jakarta tundukkan Prawira Harum Bandung 71-57 di semifinal IBL Indonesia Cup 2022, Sabtu (12/11). Tertinggal (18-8) di tujuh menit pertama gi...
7 months ago
Dominasi Satria Muda Pertamina Jakarta belum terpatahkan. Mereka berhasil mencapai final Indonesian Basketball League (IBL) 2022. Tim asuhan Youbel Sondakh itu mengalahkan Prawira Bandung 73-54 dalam gim kedua pada Minggu (21/8).
7 months ago
Langkah Satria Muda Pertamina Jakarta belum terbendung. Sang juara bertahan sudah menapakkan satu kaki menuju final Indonesian Basketball League (IBL) 2022. Mereka menekuk Prawira Bandung 85-77 di hadapan pendukungnya sendiri di GOR C-Tra Arena pada Sabtu (20/8).
7 months ago
Prawira Bandung menjadi tim ketiga yang lolos ke babak playoff. Mereka unggul 2-1 atas Dewa United Surabaya. Gim ketiga itu juga berlangsung panas. Prawira berhasil mencuri kemenangan dengan skor 69-65 pada Selasa (16/8).
7 months ago
Dewa United Surabaya masih belum habis. Mereka berhasil memaksa Prawira Bandung untuk memainkan gim ketiga pada Selasa (16/8) mendatang. Dewa United menyamakan kedudukan 1-1 dalam playoff IBL 2022.