5 months ago
Pacific Caesar Surabaya mengamankan kemenangan ke-10 mereka musim ini. Bertamu ke Bima Perkasa Jogjakarta, Pacific menang 93-90 lewat babak tambahan waktu, Rabu...
5 months ago
Carmelo Anthony akan menjadi anggota kehormatan dalam Naismith Memorial Basketball Hall of Fame 2025. Melo punya permintaan khusus dalam upacara pelantikan. Ia ingin tiga legenda basket hadir di Springfield, Massachusetts.
5 months ago
Tyrese Haliburton menjadi buah bibir dalam kemenangan Indiana Pacers 130-121 atas New York Knicks di Gim 4 Final Wilayah Timur 2025. Kemenangan itu membawa Pacers memimpin 3-1. Haliburton panas di Gim 4 karena ingin menebus kesalahan dalam kekalahan Pacers di gim sebelumnya.
5 months ago
Fenerbahce Beko kembali ke Istanbul setelah memenangkan Final Four EuroLeague 2025 di Abu Dhabi dan merayakannya dengan parade melalui jalan-jalan kota. Puluhan ribu penggemar turun ke jalan di kota terbesar Turki untuk parade besar-besaran guna menyambut juara baru Turkish Airlines EuroLeague, Fenerbahce Beko Istanbul pada Selasa sore (27/5) waktu setempat.
5 months ago
Jika ada satu hal yang merugikan New York Knicks dalam Gim 4 melawan Indiana Pacers, Selasa (27/5) waktu Amerika Serikat, itu adalah karena mereka terus-menerus kehilangan bola. Knicks melakukan 17 turnover, dibandingkan dengan hanya 11 turnover dari Pacers, yang menghasilkan 20 poin dari Indiana. Jadi, bukan kebetulan bahwa Pacers, salah satu tim tercepat di NBA, berlari cepat untuk unggul 22-9 dalam poin fastbreak. Karena semua hal ini saling terkait.
5 months ago
Indiana Pacers unggul 3-1 atas New York Knicks. Memainkan Gim 4, masih di Gainbridge Fieldhouse, Indiana, Pacers tampil dominan sejak awal. Berpusat pada Tyrese...
5 months ago
Setelah kepergian Luka Doncic, Dallas Mavericks mulai membangun kekuatan baru. Untuk posisi garda utama, mereka memburu Chris Paul sebagai pemain "free agent" atau Jrue Holiday, yang masih terikat kontrak dengan Boston Celtics. Namun ada satu nama yang mungkin terdengar paling realistis dari kedua pemain tersebut, yaitu Lonzo Ball milik Chicago Bulls.