1 month ago
Menghadapi eliminasi dari babak playoff, Indiana Fever menemukan cara untuk memenangkan pertandingan keempat semifinal WNBA melawan Las Vegas Aces. Ledakan itu akhirnya terjadi pada hari Minggu (28/9) waktu Amerika Serikat, saat Aliyah Boston mencetak 24 poin, menambahkan 14 rebound dan 5 asis dalam kemenangan 90-83, yang memaksa Gim 5 yang menentukan pada hari Selasa (30/9) di Las Vegas.
1 month ago
Secara historis, robeknya tendon Achilles merupakan awal dari akhir karier setiap atlet. Tidak ada seorang pun yang tetap sama setelah robekan tendon Achilles. Kevin Durant dan Dominique Wilkins adalah dua superstar yang kembali dan bermain di level elit yang sama seperti dulu. Jadi, Jayson Tatum memang wajar untuk khawatir. Namun, dengan perawatan yang intensif bintang Boston Celtics Jayson Tatum terlihat mengangkat beban, berlari, dan bermain basket lagi hanya beberapa bulan setelah mengalami
1 month ago
Salah satu kabar menarik dari kubu Los Angeles Lakers adalah pendapat positif dari Manajer Umum Rob Pelinka mengenai performa Deandre Ayton dalam latihan. Ayton diperkirakan akan memainkan peran penting dalam upaya Lakers meraih gelar juara NBA musim 2025-2026.
1 month ago
Chris Paul, anggota baru Los Angeles Clippers, adalah salah satu pemain langka yang tampaknya semakin berkembang seiring pengalaman. Baru-baru ini, Paul berbicara banyak tentang perjalanan kariernya. Mengingat nostalgia dengan masa-masanya di Clippers. Reuni dengan James Harden, dan tentang rencananya di masa depan.
1 month ago
Zion Williamson telah menjadi salah satu bintang yang paling banyak dibicarakan menjelang musim 2025-2026. Setelah bertahun-tahun berjuang dengan kebugarannya, dia sekarang menjadi pemain yang mungkin akan sangat membantu untuk kebangkitan New Orleans Pelicans. Tapi legenda NBA Gilbert Arenas mengingatkan bahwa Zion memiliki gaya hidup yang bakal membahayakan masa depannya.
1 month ago
Meski sudah berberapa tahun berjalan, In-Season Tournament atau yang sekarang disebut NBA Cup, tetap jadi proyek meragukan yang pernah dibuat oleh Adam Silver, selaku Komisioner NBA. Sejauh ini, reaksinya beragam. Formatnya membingungkan untuk dipahami dan insentifnya berorientasi pada pemain, bukan penggemar. Namun manajer umum OKC Thunder, Sam Presti, tetap berpikir positif tentang kejuaraan tersebut. Dia berharap NBA bisa lebih baik menangani proyek ini.
1 month ago
Menjelang musim debutnya di NBA, Yang Hansen ingin mengikuti jejak Yao Ming, legenda basket Tiongkok. Bukan hanya soal prestasinya, namun dia ingin menjadi inspirasi bagi anak-anak Tiongkok, seperti yang dilakukan Yao pada dirinya.
1 month ago
Mantan bintang Golden State Warriors Andre Iguodala punya cara licik untuk mengembangkan diri, yaitu dengan "mencuri". Tapi cara licik tersebut telah membuatnya pensiun sebagai juara NBA empat kali, dan juga memenangkan MVP Final NBA 2015. Bahkan Iguodala mengakui bahwa dirinya pernah "mencuri" dari Kobe Bryant.