IBL

RAGIL PUTRI IRMALIA
Masih Ditahan Rusia, Brittney Griner Tetap Digaji Penuh oleh Mercury
Phoenix Mercury akan melewatkan gim perdana WNBA 2022 melawan Las Vegas Aces, pada Jumat (6/5) waktu setempat atau Sabtu WIB, tanpa senter Brittney Griner. Dia masih ditahan otoritas Rusia karena membawa alat vaping yang mengandung minyak ganja pada Februari lalu.
Joel Embiid Makin Dekat ke Timnas Prancis?
Center Philadelphia 76ers, Joel Embiid, dua kali menjadi kandidat pemain terbaik NBA. Dia masuk dalam lima kali edisi NBA All-Star. Musim ini Embiid juga menjadi pencetak poin terbanyak. Tetapi pemain berusia 28 tahun itu belum pernah mencatat debut internasionalnya.
Minnesota Lynx Lepas Enam Pemain, termasuk Rookie of the Year
WNBA 2022 akan dimulai pada Jumat (6/5) atau Sabtu WIB mendatang. Minnesota Lynx merombak rosternya. Mereka melepas enam pemain, termasuk Rookie of the Year 2020, Odyssey Sims dan pilihan pertama draft 2021, Rennia Davis.
Kalah Kesepuluh Kalinya, Suns Jadi Mimpi Buruk Mavericks
Phoenix Suns tidak pernah sekalipun tertinggal dari Dallas Mavericks. Dalam semifinal wilayah Barat pada Senin (2/5) waktu setempat, Suns sukses membungkam Mavericks 121-114 di Footprint Center, Phoenix.
Herro dan Adebayo buat Sixers Tak Berkutik di Kandang Heat
Miami Heat meraih kemenangan pertamanya di semifinal wilayah Timur. Mereka berhasil unggul dari Philadelphia 76ers 102-92. Heat begitu digdaya atas Sixers di FTX Arena, Miami pada Senin (2/5) waktu setempat atau Selasa WIB.
Chicago Jadi Tuan Rumah WNBA All-Star untuk Pertama Kalinya
WNBA All-Star 2022 akan berlangsung pada 10 Juli mendatang. Untuk pertama kalinya, acara tersebut digelar di Wintrust Arena, Chicago yang bertajuk WNBA Live. Ini juga pertama kalinya pertandingan digelar oleh Chicago Sky, pemenang WNBA musim lalu.
Cedera Tak Kunjung Membaik, Lonzo Ball Bisa Operasi Lagi
Proses pemulihan garda Chicago Bulls, Lonzo Ball, belum menunjukkan perkembangan berarti. Setelah melakukan operasi lutut pada Januari lalu, Lonzo sempat diperkirakan bisa kembali dalam 6-8 minggu. Tetapi pemain berusia 24 tahun itu mengaku masih merasakan sakit hingga Kamis (28/4).
Menanti Kontrak Fantastis Nikola Jokic
Nikola Jokic bersiap mencetak sejarah baru (lagi). Dia mengaku antusias jika mendapat pembaruan kontrak dari Denver Nuggets pada musim panas nanti. MVP 2021 itu dikabarkan akan mendapat kontrak yang fantastis.