IBL

Jepang
Kanada Tim Pertama Grup B yang Lolos ke Perempatfinal
Kanada menyusul Amerika Serikat ke perempatfinal FIBA Women’s World Cup 2022. Mereka menjadi tim pertama dari grup B yang lolos. Kanada mengalahkan Jepang 70-56 pada Minggu (25/9), sekaligus menjadi pemimpin klasemen grup B.
Kanada Ambil Alih Klasemen Grup B, Cina Belum Tergeser di Puncak Grup A
Babak penyisihan FIBA Women’s World Cup 2022 berlanjut pada hari kedua pada Jumat (23/9). Tidak banyak perubahan yang terjadi di grup A. Untuk sementara Cina tetap kokoh di puncak grup A setelah menang besar atas Bosnia Herzegovina 98-51. Sebelumnya Cina juga menang telak atas Korea di laga pertama (22/9).
AS Melaju Mulus, Cina Menang Besar, Prancis Tumbangkan Australia
FIBA Women’s World Cup 2022 dimulai hari ini. Ada enam gim per hari selama babak penyisihan yang berlangsung selama sepekan itu. Venue dibagi menjadi dua yaitu di Sydney Olympic Park Sports dan Sydney Super Dome.
Yuta Watanabe Merapat ke Brooklyn Nets
Yuta Watanabe dikabarkan menandatangani kontrak satu tahun dengan Brooklyn Nets. Dengan begitu, dia akan menjadi pemain Jepang kedua, di NBA musim 2022-2023. Sebab, Rui Hachimura masih menjadi pemain Washington Wizards. Yuta akan bergabung bermain bersama Kevin Durant dan Kyrie Irving. 
JIP, Nama Maskot untuk FIBA World Cup 2023
FIBA World Cup akan digelar setahun lagi. Indonesia menjadi tuan rumah bersama Filipina dan Jepang. Ini merupakan pertama kalinya ajang tersebut diadakan di tiga tuan rumah sekaligus. Untuk itu pemberian logo dan maskot pun menggunakan representasi ketiga negara.
Tidak Mau Ikut Campur Pembagian Grup FIBA World Cup 2023
Indonesia akan menjadi salah satu tuan rumah FIBA World Cup 2023. Event tersebut dijadwalkan berlangsung pada 25 Agustus-10 September 2023. Ini adalah pertama kalinya piala dunia akan dilakukan di lebih dari satu tuan rumah. Filipina akan menjadi tuan rumah utama. Selain Indonesia, juga ada Jepang yang menjadi tuan rumah.
Pertahanan Agresif Bawa Australia Bekuk Jepang untuk Lolos ke Semifinal
Australia melangkah ke semifinal dengan mengalahkan Jepang 99-85, Kamis 21 Juli 2022. Gim berisi hujan tripoin dari kedua tim. Namun, Australia tak sekalipun da...