1 month ago
Tayangan “MJ: Insights to Excellence” menunjukkan gambaran kehidupan Michael Jordan setelah pensiun sebagai pemain. Jordan memilih untuk menyingkir dari dunia basket. Tapi ia masih memiliki jiwa kompetitif dan kadang rindu untuk kembali bermain lagi.
1 month ago
Michael Jordan muncul di televisi. NBC membawa His Airness dalam sebuah program bertajuk “MJ: Insights to Excellence” yang disiarkan di jeda pertandingan. Episode perdana tayang dalam gim pembuka musim Houston Rockets vs Oklahoma City Thunder.
1 month ago
NBA 2025-2026 akan terasa istimewa. Legenda Michael Jordan kembali ke NBA sebagai kontributor khusus NBC. Komentator Cris Collinsworth membocorkan tentang seperti apa penampilan Jordan dalam perannya sebagai analis NBA.
2 months ago
Michael Malone melanjutkan kiprahnya dalam dunia penyiaran. Malone tetap bekerja sebagai analis NBA bersama ESPN untuk musim 2025-2026. Malone akan tampil dalam acara NBA Countdown musim mendatang.
6 months ago
NBC Universal kembali menyiarkan NBA untuk pertama kalinya setelah 23 tahun. NBC langsung membuat gebrakan dengan menampilkan Michael Jordan sebagai kontributor khusus. Menghadirkan His Airness ke layar kaca bukan perkara mudah. Tentu juga tidak murah.
1 year ago
Mantan penyiar Portland Trail Blazers Brian Wheeler, penyiar radio tim tersebut dari tahun 1998 hingga 2019, telah meninggal dunia. Ia meninggal di usia 62 tahun. Trail Blazers mengumumkan bahwa Wheeler, yang akrab dipanggil "Wheels", meninggal dunia pada hari Jumat karena sakit.