deandre ayton
Nick Smith Jr. Membuat Kejutan Saat Lakers Atas Trail Blazers
Deandre Ayton, Rui Hachimura dan Nick Smith Jr. meraih total poin terbaik musim ini, saat Los Angeles Lakers yang kekurangan pemain mencatat kemenangan, 123-115, atas tuan rumah Portland Trail Blazers pada Senin malam (3/11) waktu AS. Lakers, yang meraih kemenangan keempat berturut-turut, hanya memiliki sembilan pemain yang tersedia. 
51 Poin Austin Reaves Jaga Tren Apik Lakers atas Kings!
Austin Reaves menggila dalam kemenangan 127-120 Los Angelees Lakers di markas Sacramento Kings, Minggu (26/10), waktu setempat. Tanpa kehadiran dua bintang utam...
Rob Pelinka Kagum Dengan Performa Deandre Ayton Dalam Latihan
Salah satu kabar menarik dari kubu Los Angeles Lakers adalah pendapat positif dari Manajer Umum Rob Pelinka mengenai performa Deandre Ayton dalam latihan. Ayton diperkirakan akan memainkan peran penting dalam upaya Lakers meraih gelar juara NBA musim 2025-2026.
David Aldridge Menempatkan Lakers Sebagai Tim Terburuk di Jeda Musim
Beberapa pihak merasa Lakers bisa menjadi tim kuda hitam di Wilayah Barat musim mendatang. Namun, reporter NBA kawakan David Aldridge tidak seoptimis itu. Ia memeringkat 29 dari 30 tim liga (ia mengecualikan Golden State Warriors) berdasarkan performa mereka di luar musim ini dalam sebuah artikel terbaru untuk The Athletic, dan menempatkan L.A. di peringkat ke-24 sambil menyebutkan kehilangan forward Dorian Finney-Smith sebagai salah satu alasan rendahnya peringkat tersebut.
Pemain Inti Lakers yang Diproyeksikan untuk Musim Mendatang
Los Angeles membuat pergerakan penting selama jeda musim untuk memperkuat rosters. Terutama mengisi lini pertahanan utama yang menjadi celah selama musim lalu. Tapi untuk skuad intinya, mereka hanya mengganti posisi center.
Deandre Ayton Bicara Soal LeBron, Luka, dan Targetnya di Lakers
Deandre Ayton ingin membuktikan bahwa kritik terhadap performanya selama ini salah. Dalam konferensi pers perkenalannya pekan ini, Ayton memang tidak menghindar dari kritik atas permainannya. Sebaliknya, ia menjelaskan bagaimana hal itu menjadi faktor motivasi baginya ketika bermain bersama Los Angeles Lakers musim depan.
Luka Doncic Senang Deandre Ayton Gabung Lakers
Los Angeles Lakers mencoba mengatasi masalah center mereka dengan merekrut mantan pemain pilihan No. 1 Draft NBA 2028, Deandre Ayton, dengan kontrak dua tahun senilai lebih dari 16 juta Dolar AS. Sasaran Lakers dalam mendapatkan center adalah agar ia dapat berpasangan dengan Luka Doncic. Meskipun dia dapat membuat siapa pun terlihat bagus, Doncic memiliki kecenderungan bisa maksimal jika bersama center yang atletis dan berlari menuju ring, dan tim telah menemukan kriteria tersebut dalam diri Ayt