IBL

Cerita
Chris Paul, Veteran dengan Garansi Kemenangan
Semenjak Houston Rockets melepasnya ke Oklahoma City Thunder dua musim lalu, banyak pihak mengira karier Chris Paul mulai menurun. Namun, sejak itu pula, pemain yang akrab disapa CP3 ini membuktikan bahwa perkataan orang-orang di luar sana salah. Thunder ia bawa ke playoff, bertarung tujuh laga dengan mantan timnya. Penampilan apik musim tersebut membawanya menyebrang ke Phoenix Suns musim ini.
Liga Move Forward
Ini bukan liga profesional. Ini bukan di kota besar. Tapi menurut saya ini sangat signifikan. Karena ini bisa jadi contoh bagaimana kita semua bisa move forward, bukan sekadar move on, dari pandemi. Sejarah itu dilaksanakan di Lombok.
DBL Mataram 2021, Awal Usaha Panjang Menggelar Kompetisi di Masa Pandemi
Akibat pandemi COVID-19, liga basket pelajar terbesar di Indonesia Developmental Basketball League (DBL) harus rehat pada musim 2020. Namun, pada 2021, DBL Indonesia selaku penyelenggara kembali menjalankan liga dengan memulai pada seri Nusa Tenggara Barat di Mataram. Penyelenggaraan ini dijalankan dengan protokol kesehatan yang sangat ketat dengan rekomendasi dan pengawasan dari regulator setempat.
Joe Harris dan Jeff Green Mendapatkan Berkah dari Hadirnya Trio Nets
Brooklyn Nets menjelma menjadi salah satu tim yang menakuktkan dalam dua musim terakhir. Masih segar diingatan, tiga musim lalu, Nets masih dilatih oleh Kenny Atkinson dan dipenuhi oleh deretan pemain muda atau bahkan pemain terbuang. Nets dalam masa membangun ulang kekuatan mereka setelah aksi jor-joran yang tak sesuai ekspektasi saat mendatangkan Paul Pierce, Kevin Garnett, Jason Terry, dan Joe Johnson.
LeBron James, Mengejar Karl Malone dan Kareem Abdul-Jabbar untuk Menjadi Abadi
LeBron James menuju keabadian. Dalam pertandingan melawan Brooklyn Nets, Kamis, 18 Februari 2021 waktu setempat, LeBron kembali mematri namanya di buku sejarah...
Wilayah Barat yang Masih Jauh Lebih Ganas dari Wilayah Timur
NBA bisa dibilang salah satu liga paling menarik di dunia lantaran persaingan yang cukup seru antartim. Dominasi secara keseluruhan memang dipegang oleh Los Angeles Lakers dan Boston Celtics yang sama-sama memiliki 17 gelar juara sepanjang sejarah organisasi mereka. Namun, jika kita tarik mundur dalam 20 tahun terakhir, dominasi mulai luntur di NBA.
Houston Rockets Melempem tanpa Christian Wood
Lebih buruk dari sekadar kekalahan satu gim, hasil ini membuat tim asuhan Stephen Silas sama sekali belum menang dalam lima gim terakhir mereka. Ini adalah tren negatif terburuk sepanjang musim ini. Lebih buruk dari masa-masa peralihan pascatransaksi James Harden ke Brooklyn Nets. Selain itu, Rockets juga terlihat jelas kebingungan di lapangan.