6 days ago
Dewa United Banten memperkenalkan Agusti Julbe Bosch sebagai pelatih baru. Julbe akan memimpin Dewa United di IBL 2026. Musim tersebut menjadi momen penting bagi Dewa United untuk mempertahankan gelar juara.
2 months ago
Persaingan IBL semakin menarik dari tahun ke tahun. Ada empat tim juara dalam empat musim yang berbeda. Dewa United Banten mencetak sejarah dengan menjadi juara baru. Tim asuhan Pablo Favarel itu berhasil memenangkan IBL 2025 usai menggebuk juara bertahan Pelita Jaya Bakrie Jakarta.
11 months ago
Teka-teki tim baru Arki terungkap. Arki Dikania Wisnu akan berseragam Dewa United Banten pada IBL 2025. Dewa United resmi memperkenalkan Arki sebagai pemain baru pada Rabu (6/11) di Dewa United Arena, Tangerang.
11 months ago
Dewa United Banten bergerak untuk mencari bibit potensial dan mengembangkan talenta-talenta muda. Untuk pertama kalinya, mereka mengadakan turnamen KU 21 yang bertajuk Elite Pro Championship 2024