3 days ago
Dallas Mavericks melakukan eksperimen dengan menurunkan Cooper Flagg sebagai point guard saat melawan Utah Jazz kemarin. Meski tidak langsung membuat gebrakan, penampilan Flagg mendatangkan pujian. Salah satunya dari mantan pemain NBA Kendrick Perkins.
3 days ago
Waktu pensiun Giannis Antetokounmpo mungkin masih lama. Tetapi MVP NBA dua kali itu sudah memiliki rencana di akhir kariernya. Giannis ingin kembali ke Yunani dan gantung sepatu di tanah airnya sendiri.
3 days ago
Luka Doncic tidak mengecewakan dalam debut pramusimnya bersama Los Angeles Lakers, pada Selasa malam (14/10). Doncic membukukan 25 poin, 7 rebound, dan 4 asis dalam 22 menit, saat Lakers kalah dari Phoenix Suns, dengan skor 113-104.
4 days ago
Induk organisasi bola basket Amerika Serikat (USA Basketball), pada hari Selasa (14/10) waktu setempat, mengumumkan bahwa Erik Spoelstra ditunjuk sebagai kepala pelatih tim putra Amerika Serikat hingga 2028. Ini artinya, pelatih Miami Heat tersebut akan memimpin tim AS di Olimpiade Los Angeles 2028.
4 days ago
Pelatih Jason Kidd telah menandatangani perpanjangan kontrak multi-tahun dengan Dallas Mavericks, sebuah sumber mengonfirmasi kepada ESPN pada hari Selasa (14/10) waktu AS. Perpanjangan kontrak ini menyusul minat kuat dari New York Knicks terhadap Kidd sebelum mereka merekrut Mike Brown untuk mengisi lowongan pelatih mereka.
4 days ago
Seri playoff IBL 2026 akan lebih panjang. IBL akan menggunakan format seri lima terbaik (H-H-A-A-H) di semifinal dan final. Ini menjadi pertama kalinya dalam sejarah liga menggunakan seri lima terbaik dalam kompetisi.
4 days ago
Kekalahan 119-118 di tangan Atlanta Hawks melalui babak perpanjangan waktu pasti menyakitkan bagi penggemar Miami Heat, karena tim kesayangannya menderita kekalahan kelima berturut-turut di pramusim NBA 2025. Tapi bukan hanya kabar tersebut yang menyedihkan. Kabar cedera Bam Adebayo membuat Heat Nation khawatir dengan kondisinya.