IBL

Cooper Flagg
Kemampuan Tripoin Masih Kurang, Dirk Nowitzki Membela Cooper Flagg
Cooper Flagg menjadi salah satu kandidat kuat Rookie of the Year 2026. Pemain Dallas Mavericks itu memiliki kemampuan mengagumkan. Tapi kemampuan tembakan Flagg menjadi sorotan. Legenda Mavericks Dirk Nowitzki melakukan pembelaan dengan menyebut bahwa Flagg masih memiliki ruang untuk berkembang.
Mavericks Mempermalukan Knicks di New York
Madison Square Garden menjadi tempat legendaris dan sakral bagi New York Knicks. Tapi tuan rumah menelan hasil pahit. Knicks keok dari Dallas Mavericks 97-114. Tidak hanya itu. Knicks juga dicemooh oleh para pendukungnya sendiri.
Kings Berjuang Hingga Akhir, Tetapi Kalah Dari Mavericks
Dengan disaksikan oleh penonton nasional, Sacramento Kings memainkan salah satu pertandingan terbaik musim ini melawan Dallas Mavericks. Mereka kalah dengan 100-98 pada Selasa malam (6/1) waktu AS, tetapi tidak banyak pertandingan di mana Kings mampu bersaing hingga akhir.
Cooper Flagg di Waktu dan Tempat yang Tepat!
Selamat datang tahun 2026! Selain menandai pergantian tahun, ini juga menjadi tanda NBA akan memasuki babak baru. Ini sudah bulan ketiga NBA 2025-2026 digelar,...
Warriors Rusak Debut Hari Natal Cooper Flagg
Bintang muda Dallas Mavericks, Cooper Flagg, mencetak 27 poin dalam debutnya di Pertandingan Hari Natal. Tetapi tidak cukup kuat untuk menahan laju Golden State Warriors, yang akhirnya menang dengan skor 126-116. Sementara itu, penggemar Mavericks lagi-lagi harus kecewa karena Anthony Davis tidak bisa menyelesaikan pertandingan. 
Mavericks Masih Menjadi Hambatan Nuggets
Denver Nuggets termasuk salah satu tim dengan rekor terbaik di Wilayah Barat. Tapi mereka punya satu masalah yang belum terpecahkan yaitu mengalahkan Dallas Mavericks. Dalam pertemuan di American Airlines Center hari ini, Mavericks lolos dari kejaran Nuggets dengan skor tipis 131-130.
Cooper Flagg Jadi Pemain Termuda yang Cetak 40 Poin
Dallas Mavericks memang terjatuh dihadapan Utah Jazz 133-140 melalui tambahan waktu (overtime). Tapi pertandingan di Delta Center, Salt Lake City itu memiliki kesan tersendiri bagi ruki Mavericks, Cooper Flagg. Ia menjadi top skor gim tersebut dengan perolehan 42 poin.