Tentang Raihan 70 Poin Devin Booker di Boston

| Penulis : 

Saat perhatian semua maniak basket tertuju pada pertandingan universitas Kentucky melawan UCLA (University of California atau beken disapa dengan Berkeley) dalam pagelaran NCAA March Madness, tiba-tiba saja berita mengejutkan datang dari kota Boston, Massachusetts. Seorang remaja –yang bahkan belum mencapai umur legal untuk mengkonsumsi alkohol di Amerika– tiba-tiba mencetak 70 poin dalam satu pertandingan. Adalah Devin Booker, pemain tahun kedua (sophomore) dari Phoenix Suns yang berhasil mencapai angka sakral ini.

Dalam pertandingan antara Phoenix Suns melawan Boston Celtics hari ini (24 Maret waktu Amerika Seikat), shooting guard Suns Devin Booker mencetak 70 poin. Namun raihan ini tidak diiringi dengan kemenangan bagi timnya. Guard Celtics yang tengah bersinar Isaiah Thomas mencetak 34 poin dan membawa timnya menang 130-120.

Populer

Anthony Edwards Cetak 43 Poin, T-Wolves Berpeluang Eliminasi Lakers
LeBron James: Lakers Tidak Boleh Mengulang Kesalahan di Gim 4
Pemain Tiongkok Hansen Yang Siap Masuk NBA Draft 2025
Stephen Curry Memimpin Warriors Unggul 2-1 Saat Jimmy Butler Absen
Warriors Tetap Membutuhkan Jimmy Butler di Gim 4
Knicks Bawa Pistons ke Ambang Eliminasi
Kekalahan Terburuk Heat di Playoff Kembali Terjadi di Gim 3
30 Tembakan Gratis Mudahkan Jalan Celtics Menang di Orlando!
Nico Harrison Terkejut Dengan Dampak Perdagangan Luka Doncic
Putback Dunk Aaron Gordon di 0,1 Detik Menyamakan Kedudukan Nuggets dan Clippers