Roster Lengkap IBL Musim Kompetisi 2022

| Penulis : 

IBL musim 2022 akan segera bergulir. Di musim depan, liga profesional Indonesia tersebut diikuti 16 tim peserta. Penyelenggara juga sudah merilis jadwal penyelenggaraan untuk musim reguler yang akan dilaksanakan di enam kota. 

IBL langsung membuka gelarannya di Jakarta pada 15 Januari mendatang. Ada enam seri untuk musim reguler 2022. Setiap serinya berlangsung selama delapan hari. Berikut jadwal lengkap musim reguler IBL 2022:

Pesertanya ada 16 tim. Mereka akan dibagi menjadi dua grup (Divisi Merah dan Putih), seperti musim sebelumnya. Berikut pembagian grup IBL musim 2022:

Baca juga: Mekanisme dan Hasil Undian Pembagian Grup IBL 2022

Sementara untuk roster pemain, setiap tim bakal diperkuat dua pemain asing. Menariknya lagi, banyak pemain-pemain veteran yang muncul kembali seperti Dirk Matthew Mario Gerungan, Xaverius Prawiro, dan lain-lain. Di sisi lain, Indonesia Patriots juga muncul lagi dengan pemain-pemain baru di bawah asuhan kepala pelatih Milos Pejic. Di bawah ini ada roster lengkap IBL 2022:

(tor)

Foto: IBL Indonesia

 

Populer

Kevin Durant Kalahkan LeBron James Dalam Hal Pendapatan Sepanjang Karier NBA
Apa Arti Istilah "Waived" dalam NBA?
Jaxson Hayes Ingin Bermain di Timnas Slovenia Bersama Luka Doncic
Russell Westbrook Tidak Berniat Pensiun di Musim ke-18
Minimnya Pemain Berkebangsaan Inggris di NBA
Pramusim Tanpa Kemenangan, Miami Heat Semakin Tampak Meragukan
Kendrick Perkins Soroti Kelemahan Lakers Tanpa LeBron James
Kevin Durant Ambil Kontrak Rockets Sekaligus Tutup Peluang Heat
James Harden Menyamakan Warna Sepatu dan Mobilnya
Curry Bersaudara Berpisah Untuk Sementara