Untuk Apa Pemain IBL Main di Liga Mahasiswa?

| Penulis : 

Liga Mahasiswa (LIMA) Basketball 2021 telah digelar 1-11 Desember lalu. Menggunakan sistem "gelembung" yang serupa dengan IBL 2021, LIMA menjalankan segala rencana mereka dengan lancar sejak awal sampai akhir.

Namun, sistem "gelembung" bukanlah satu-satunya perubahan di gelaran LIMA kali ini. Untuk kali pertama LIMA mengizinkan pemain berstatus profesional (bermain di IBL kecuali bersama Indonesia Patriots) berlaga membela kampus mereka.

Bagaimana konsep ini berjalan? Bagaimana kami melihat hal ini? Selengkapnya di episode kali ini dan jangan lupa berkomentar!

 

Populer

Clippers Hempaskan Nuggets Dalam Debut Playoff di Intuit Dome
Knicks Pulih di Detroit untuk Unggul 2-1
Peliya Jaya Menunjuk Justin Tatum Sebagai Pelatih Baru
Cedera Jimmy Butler Mempermudah Kemenangan Rockets di Gim 2
Jalen Brunson adalah Clutch Player of the Year Ketiga di NBA
Jimmy Butler Menderita Memar Panggul di Gim 2 Melawan Rockets
Luka Doncic: Gim 3 Lawan Timberwolves Akan Seperti Perang
Evan Mobley Jadi Pemain Cavaliers Pertama yang Menang DPOY
Terjadi Adu Fisik Dalam Kemenangan Kedua Celtics Atas Magic
Kristaps Porzingis Rela Berdarah-darah Demi Kemenangan Celtics