Tarkam atau profesional?

Pertanyaan ini sering muncul di dunia perbasketan Indonesia. Keduanya memiliki keuntungan masing-masing sehingga tak banyak atlet yang memilih satu di antaranya. Nama Syam Albadi menjadi salah satu yang paling mahsyur di dunia tarkam.

Mungkin, ia layak disebut sebagai salah satu legenda tarkam Indonesia. Menariknya, perbincangan kami kali ini akhirnya menguak fakta besar.

Syam bukannya tak mau bermain profesional, ia ternyata terhalang untuk ke sana. Apa halangan yang menghambatnya?

Simak selengkapnya dan jangan lupa berkomentar!

Populer

Chris Paul Tergeser, LeBron James Raih Total Asis Terbanyak Kedua
Cooper Flagg di Waktu dan Tempat yang Tepat!
Tripoin Devin Booker Menghempaskan Thunder
Anthony Edwards Sudah Capai 1500 Tripoin Sebelum Usia 25 Tahun
Dell dan Steph Curry, Duo Ayah-Anak Dengan Jumlah Laga Terbanyak di NBA
Nike Book 2 Kurang Diminati Pasar
Denver Nuggets Yang Sedang Kritis Kalah Dari Nets
Cedera Nikola Jokic Memicu Pembahasan Aturan 65 Pertandingan Untuk Penghargaan I
Keajaiban Stephen Curry Picu Kebangkitan Warriors Saat Melawan Jazz
Trey Murphy Terharu Melampauai Rekor Tripoin CJ McCollum di Pelicans