IBL

los angeles lakers
Refleksi Makna 40 Ribu Poin untuk LeBron James
Setelah mencetak 31 poin dalam kemenangan Los Angeles Lakers, 134-131, atas Washington Wizard di Crypto.com Arena pada hari Kamis (29/2) waktu Amerika Serikat, LeBron James berjarak sembilan poin untuk mencapai 40,000 poin. LeBron lantas merefleksikan makna melampaui 40 ribu poin dalam kariernya. 
Bekuk Wizards di Overtime, Lakers Sapu Bersih Back-to-back Game
LeBron berjarak sembilan poin menuju 40.000 poin.
LeBron Membara! Lakers Pangkas Defisit 21 Poin & Unggul 3-1 dari Clippers
Lakers menjadi penguasa Los Angeles. Dalam pertemuan keempat di musim reguler, Lakers menumbangkan Clippers untuk ketiga kalinya. LeBron James dkk memukul balik Clippers dan merebut kemenangan 116-112 di Crypto.com Arena.
Paul George Masih Menepi Saat Clippers Menghadapi Lakers
Pertarungan Los Angeles akan terjadi di Crypto.com Arena besok. Ini akan menjadi pertemuan terakhir Lakers dan Clippers di musim reguler. Tetapi Clippers tidak akan diperkuat oleh Paul George.
Dampak Positif Spencer Dinwiddie untuk Lakers
Spencer Dinwiddie diambil Los Angeles Lakers dari pasar bursa pemain "free agent", pada 12 Januari 2024. Meski tidak jelas apa yang diinginkan Lakers dengan keputusan tersebut, namun lambat laun Dinwiddie mulai dirasakan kehadirannya. Dia membuat tugas Austin Reaves lebih mudah, serta mengurangi sedikit tekanan pada LeBron James. 
Jika Berencana Pensiun, Ini Saran Sue Bird untuk LeBron James
Rencana pensiun LeBron James merupakan salah satu teka-teki NBA saat ini. Hanya LeBron sendiri yang tahu. Sebelum itu terjadi, legenda hidup timnas putri AS dan WNBA, Sue Bird, menyarankan agar LeBron mengumumkan rencana pensiun. Hal ini agar para penggemar memiliki kesempatan untuk mengucapkan perpisahan kepada Sang Raja.
Stephen Curry Lepaskan Warriors dari Jeratan Lakers
Golden State Warriors menyamakan kedudukan 1-1 dengan Los Angeles Lakers. Bermain di kandangs endiri di Chase Center, San Francisco, Warriors unggul 128-110. Kemenangan tersebut membalas kekalahan menyakitkan melalui 2 kali OT sebelumnya 144-145 pada 28 Januari 2024.