IBL

Jepang
Tim Putri Amerika Serikat Rebut Medali Emas Ketujuh Secara Beruntun
Tim putri Amerika Serikat kembali meraih medali emas usai mengalahkan Jepang dengan skor 90-75, Minggu, 8 Agustus 2021. Ini adalah medali emas ketujuh tim putri Amerika Serikat secara beruntun dan kesembilan secara keseluruhan partisipasi di Olimpiade. 
Amazing Japan! Kalahkan Prancis dan Tantang Amerika Serikat di Final
Tim putri Jepang membuat kejutan sekaligus mematahkan prediksi semua orang di semifinal putri Olimpiade 2020 Tokyo. Di luar dugaan, Jepang mengalahkan Prancis dengan skor 87-71, di Saitama Super Arena, Jumat malam. Prancis tumbang, meski unggul 22-14 di kuarter pertama.
Bekuk Belgia 86-85, Jepang Lolos ke Semifinal Olimpiade untuk Pertama Kali
Jepang lolos ke semifinal dengan kemenangan dramatis 86-85 atas Belgia, Rabu, 4 Agustus 2021. Kemenangan ini membuat Jepang untuk kali pertama dalam sejaraj keikutsertaan mereka di Olimpiade berhasil lolos ke semifinal.
Benamkan Nigeria 102-83, Putri Jepang Lolos ke Perempat Final
Putri Jepang menutup perjalanan babak grup mereka dengan membekuk Nigeria 102-83, Senin, 2 Agustus 2021. Jepang sempat unggul 31 poin sebelum akhirnya mulai mengendurkan permainan di lima menit terakhir pertandingan.
Argentina Lolos ke Perempat Final Setelah Kalahkan Jepang
Argentina kalahkan Jepang 97-77 di gim terakhir Grup C, Minggu, 1 Agustus 2021. Argentina yang kalah di dua gim sebelumnya tampil sangat dominan di gim ini. Argentina tak pernah dalam posisi tertinggal atas Jepang. 
Kehilangan Akurasi di Paruh Kedua, Putri Jepang Menyerah dari Amerika Serikat
Putri Jepang menelan kekalahan 86-69 dari Amerika Serikat, Jumat, 30 Juli 2021. Ini adalah kekalahan pertama Jepang di babak grup. Sedangkan Amerika Serikat berhasil tak terkalahkan di dua gim mereka.
Kalahkan Jepang 116-81, Slovenia Jadi Tim Paling Produktif di Olimpiade
Slovenia meraih kemenangan kedua mereka dengan mengalahkan Jepang 116-81, Kamis, 29 Juli 2021. Gim sendiri berjalan dengan tempo sangat cepat dari kedua tim. Serangan-serangan di bawah tujuh detik dari shot clock tampak jadi strategi kedua tim.